Andi Lukman : Kehadiran Universitas Teknologi AKBA Makassar Menambah Kekuatan LLDIKTI IX

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR.

Kepala LLDIKTI Wilayah IX Sultanbatara, Drs.Andi Lukman mewakili Mendikbudristek, Ahad 24 April 2022 menyerahkan SK Universitas Teknologi AKBA Makassar (UNITAMA), kepada Ketua Yayasan Pendidikan Kartini Ujung Pandang, Hendika Pradonggo, ST di Hotel Claro Makassar.

Penyerahan SK UNITAMA yang sebelumnya merupakan perubahan status dari STMIK AKBA dirangkaikan dengan pelantikan pertama Rektor UNITAMA yang dijabat Dr. H. Askar Taliang, M.Si.

(foto : ist)

Kepala LLDIKTI IX Sultanbatara, Andi Lukman pada sambutannya di acara itu mengatakan, acara hari ini merupakan momentum yang tercatat dalam sejarah perubahan bentuk sekolah tinggi jadi UNITAMA.

”Kehadiran universitas ini menambah kekuatan LLDIKTI IX. Perubahan status adalah kerja keras dan cerdas. Selain itu juga tangan tangan dingin Prof Jasruddin yang mendorong proses awal dan saya petik hasilnya hari ini diserahkan SK UNITAMA,” ungkap Andi Lukman.

Selain itu, katanya, sosok Rektor Askar Taliang, dengan pengalaman pada dunia kampus sehingga dia mampu membawa UNITAMA sejajar dengan kampus yang lain.

“Kehadiran UNITAMA akan mampu membawa, perubahan mendasar dan mengajak rektor baru terus kembangkan SDM. Keunggulan SDM, akan menghasilkan, output yang berkualitas,” katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Momentum Hardiknas, Empat Guru SMPN 1 Sinjai Dhadiahi Laptop

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...