Satreskrim Polres Sinjai Tangkap 2 Terduga Pelaku Pencurian Traktor dan Pompa Air

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Sinjai.

Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Sinjai yang dipimpin oleh Kasat Reskrim AKP Abustam menangkap dua orang yang diduga sebagai pelaku pencurian traktor dan mesin pompa air di Kecamatan Bulupoddo, Kabupaten Sinjai, Sabtu (12/02/2022) malam sekitar pukul 22.00 Wita.

Kasat Reskrim Polres Sinjai, AKP Abustan mengatakan, penangkapan kedua pelaku ini bermula dari Laporan Polisi Nomor LP/01/II/2022/SPKT/Res Sinjai/Polda Sulsel, tanggal 12 Februari 2022, dan Laporan Polisi Nomor : LP/12/XII/2021/Sek Bulupoddo/Res Sinjai/Sulsel.

“Terjadi di TKP pencurian mesin traktor Dusun Satengnga, Desa Bulutellue, Kecamatan Bulupoddo, Kabupaten Sinjai, dan TKP pencurian Mesin Pompa Air di Pallimpoe, Desa Duampanua, Kecamatan Bulupoddo dan diduga pelaku pencurian yang berinisial lelaki FH (27), pekerjaan wiraswasta, Alamat Pallimpoe, Desa Duampanua, Kecamatan Bulupoddo Sinjai, dan lelaki KN (25) tahun, pekerjaan wiraswasta, alamat Sahoddi Desa Amatti Riattang, Kecamatan Bulupoddo, Kabupaten Sinjai.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kejari Enrekang Pimpin Upacara Hari Kesaktian Pancasila Dengan Khidmat, di Alun-Alun Batili

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...