Burake Jadi Lautan Manusia, Warga Jubeli Penutupan Toraja Carnaval  

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKALE, – Buntu Burake objek wisata kebanggaan Toraja menjadi lautan manusia dalam penutupan Toraja Carnaval dengan 3 (tiga) artis ibu kota yang tampil memukau pengunjung di malam hari. Toraja Carnaval 2022 yang ditutup Kadis Kebudayaan Tana Toraja, Bonifasius Paundanan, Sabtu (21/05/2022) malam tinggal kesan dan cerita menarik untuk disimak.

Utamanya arus lalulintas sekian jam lumpuh karena luar biasa antusias masyarakat menyaksikan penampilan tiga artis ibu kota yakni Glow Rosa, Sharon, dan Doni Sibarani.

Betapa tidak tiga hari pagelaran Toraja Carnaval kritikan silih berganti berdatangan, namun suksesnya penutupan Toraja Carnaval disesaki kurang lebih 25 ribu penonton dari penjuru wilayah Sulawesi. Politisi beringin rindang yang juga anggota DPRD Sulawesi Selatan, John Rende Mangontan (JRM) sudah mewujudkan mimpinya bangkitkan pariwisata Tondok Lepongan Bulan Tana Matarik Allo, dengan menggandeng ratusan pemuda dan pemudi milenial Toraja.

Bonifasius Paundanan menjelaskan, kegiatan Toraja Carnaval ajang menggali potensi daerah, termasuk keunggulan kaum milenial yang ada di Toraja ini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Paksa Korban Layani Nafsu Bejatnya, RPN Terancam 15 Tahun Bui

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...