Olah Raga Bersama Warnai HUT Bhayangkara ke-76 di Polres Gowa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.SUNGGUMINASA—Personel Polres Gowa bersama Bhay angkari dan Keluarga melaksanakan Olah Raga bersama berupa jalan santai. Kegiatan ini dalam rangka peringati Hari Bhayangkara Ke-76, Jumat (01/07/2022) di Mapolres Gowa.

Panitia kegiatan yang menyiapkan sejumlah hadiah menarik dari door prize tersebut dibuka Wakapolres Gowa Kompol Soma Miharja S.Sos didampingi dari pihak Bank BRI Cab.Sungguminasa dan Pejabat Utama Polres Gowa.

Selain jalan santai, kegiatan senam bersama dipimpin instruktur senam dan berbagi games yang pesertanya dari keluarga besar Polres Gowa.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kembara Resmi Ditutup, PKS Sulsel Bagi-bagi Sembako

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sore Bercerita #2: Pengajian Semiotika DKV Bersama Dr. Sumbo Tinarbuko

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA - Ruang diskusi di Rumah Buku SaESA sore itu berubah menjadi kelas terbuka di Google Meet....

MTs Sabilit Taqwa Margomulyo Gelar Super Camp 4 Tahun 2025

PEDOMANRAKYAT, LUTIM – Madrasah Tsanawiyah (MTs) Sabilit Taqwa, Desa Margomulyo, Kecamatan Tomoni Timur, kembali menggelar kegiatan perkemahan pramuka...

TP PKK Tomoni Timur Ramaikan HKG PKK Sulsel 2025 di Bone

PEDOMANRAKYAT, BONE – Rombongan Tim Penggerak PKK Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur, ikut memeriahkan Jambore dan Hari...

Pemdes Kertoraharjo Salurkan BLT Dana Desa Tahap III Tahun 2025

PEDOMANRAKYAT, LUTIM - Pemerintah Desa Kertoraharjo, Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur, menyalurkan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa...