Relawan Anies Rakornas Di Makassar, Ini Targetnya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR –

Soft launching Dewan Pimpinan Pusat Relawan Anies Baswedan Bagian Timur Indonesia (DPP Relabatin) dirangkaikan dengan Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas), di Red Corner Café, Jl Yusuf Dg Ngawing Makassar, Sabtu (30/7/2022).

Ketua Umum DPP Relabatin, Abdul Madjid Sallatu, mengatakan, butuh waktu sekitar dua bulan untuk merampungkan komposisi kepengurusan dewan pimpinan pusat.

“Pertemuan ini seperti reunian. Butuh dua bulan untuk susun struktur yang jumlahnya mencapai 70-an orang. Itu sangat dinamis, sesuai tuntutan waktu,” kata Majid Sallatu mengawali kegiatan.

Dia mengatakan, setelah kegiatan (soft launching) ini, DPP akan terus bergerak ke bawah, karena kemenangan akan ditentukan oleh yang ada di daerah agar terjadi perubahan yang lebih di negeri ini.

Madjid menyebut relawan merupakan lintas generasi yang akan memenangkan Anies. Semuanya begerak atas inisiatif masing-masing. Komunitas ini ingin memasarkan konsep berpikir.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Melawan Saat Ditangkap, Satgas Damai Cartenz Lakukan Tindakan Tegas Kepada Pimpinan KKB Ndeotadi Toni Tabuni

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hsn Dorong RS Kesdam Tingkatkan Pelayanan Menuju Standar Kepresidenan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wujud kepedulian terhadap pelayanan kesehatan prajurit, keluarga besar TNI, serta masyarakat, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI...

1.019 Prajurit Bintara Resmi Dilantik, Pangdam XIV/Hasanuddin Ingatkan Jati Diri Prajurit

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Panglima Kodam (Pangdam) XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko memimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba)...

Kunker ke Topdam, Pangdam XIV/Hasanuddin Tegaskan Integritas dan Rekrutmen TNI Bersih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan komitmen kuat terhadap pembinaan integritas, profesionalisme, dan kualitas...

Presiden Prabowo Panen Raya Padi di Karawang, Tegaskan Arah Pertanian Modern Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto turun langsung ke sawah Karawang untuk memimpin panen raya padi,...