Pangdam I/BB : Jadilah Prajurit Sejati dan Berdaya Guna Sepanjang Masa

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, DELI SERDANG – Kunjungan Panglima Kodam I/Bukit Barisan (BB), Mayor Jenderal TNI Ahmad Daniel Chardin, SE, M.Si disambut langsung oleh Danyonarmed 2/105 Tarik/KS, Mayor Arm Delli Yudha Adi Nurcahyo, SE, MM, Wadanyon, beserta para Danrai dan Perwira Staf, bertempat di Lapangan Makoyonarmed 2, Deli Serdang, Kamis (01/09/2022).

Kegiatan ini merupakan program kerja Panglima Kodam I/Bukit Barisan, dimana kegiatan tersebut dibarengi dengan kegiatan Bapak Panglima yakni Gowes dengan para Pejabat Kodam I/Bukit Barisan beserta para Dansat jajaran Batalyon BS.

Tidak hanya mengikuti program tersebut, Pangdam juga mengikuti proses rangkaian kegiatan acara yaitu, penanaman pohon “Matoa” bertempat di kebun Batalyon Armed 2 dan peresmian GOR Serbaguna “Arupadatu Arena”.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kolaborasi di Bidang Riset dan Pendidikan, Pemkot Makassar Tandatangani MoU dengan Unismuh

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...