Gempar, Warga Rano Dibacok Parang Toraja Hingga Tersungkur Bersimbah Darah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKALE – Pasca tragedi gantung diri di Dusun Ratte Sarambu, Lembang Balla, Kecamatan Bittuang, Kamis (29/09/2022) lalu, sepekan kemudian pada Selasa (04/10/2022) kemarin menyusul peristiwa tragis berdarah sekira pukul 11.00 Wita di Dusun Bangunan, Lembang Rano, Tana Toraja dimana kembali terjadi penganiayaan berat, lelaki Ummang (40) membacok kepala Marajang (50) di bagian sebelah kanan.

Korban tersungkur bersimbah darah dan kritis sehingga dilarikan ke Puskesmas Rano untuk mendapatkan pertolongan medis dengan luka robek menganga.

Tragedi tragis yang menggemparkan warga Rano ini diterima Polres Tana Toraja sesuai laporan Polisi, No: LP/B/246/X/2022, Tanggal 4 Oktober 2022, pukul 18.48 Wita.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ajukan Praperadilan, Alwan Sihadji Kepala Desa Bonea Selayar Tolak Pemeriksaan Tersangka Sampai Ada Putusan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...