Danny Serahkan 53 Unit Damtor Kepada 15 Camat se-Kota Makassar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Wali Kota Makassar, Moh. Ramdhan ‘Danny’ Pomanto menyerahkan 53 unit Pemadam Kebakaran Motor (Damtor) kepada 15 camat se-Kota Makassar, di Mako Damkar Kota Makassar, Kamis (13/10/2022).

Damtor ini disebut sebagai bagian dari sistem penanggulangan kebakaran. Mulai dari Pemadam Kebakaran Lorong (Peka Rong) bertindak sebagai stasiun kemudian Damtor dan tim Pemadam Kebakaran yang nantinya bergerak di lapangan.

Kata Danny, di dalam ilmu memadamkan api ada waktu emas yakni empat menit awal yang menjadi penentuan kebakaran itu bisa menjadi besar atau tidak. Memakan banyak korban atau tidak.

Karenanya, Damtor ini dihadirkan sebagai alternatif pertolongan pertama dalam mengantisipasi ruang-ruang sempit di Lorong jika terjadi kebakaran.

Sistemnya sendiri jika terjadi kebakaran Damtor ini dengan sigap melaju lebih dahulu untuk memadamkan api sambil menunggu tim Damkar tiba juga di lokasi.

Danny juga berencana menyiapkan selimut api dan melengkapi Peka Rong dengan tangki dan pompa air di seluruh Lorong Wisata.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Turnamen FC Mobile di Indonesia, EA Sports Siapkan Total Hadiah Jutaan Rupiah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...