Marchelino Mewengkang Kutuk Keras Tindakan Oknum TNI Todongkan Senjata ke Masyarakat Sipil

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MINAHASA UTARA – Viral di media sosial diduga oknum Anggota TNI Bakamla mengancam masyarakat sipil dengan menggunakan senjata api laras pendek di Perkebunan Timu Desa Matungkas, Kecamatan Dimembe, Kabupaten Minahasa Utara, Provinsi Sulawesi Utara.

Dalam video itu tampak oknum anggota TNI memegang senjata api laras pendek dan seorang lagi memakai senjata laras panjang menodongkan senjata ke arah seorang warga. Bahkan oknum tersebut sempat mengeluarkan kata-kata ancaman.

Terkait video viral itu, Merchelino Mewengkang Founder Firma Hukum Membara LAW FIRM mengutuk keras tindakan oknum TNI Bakamla tersebut.

Menurut Marcelino, ini merupakan tindakan pidana dan harus dipidanakan. Dengan ketentuan Undang-Undang (UU) Darurat No 12 Tahun 1951 Pasal 1 Ayat 2 dengan ancaman hukuman selama 20 tahun.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Anggota Koramil 1408-08/Makassar Bersama Masyarakat Gelar Karya Bakti

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sidang Kasus Korupsi Proyek Perpipaan Makassar, Saksi Bank Bukopin Syariah Dihadirkan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) pada Pengadilan Negeri Makassar kembali menggelar sidang perkara dugaan korupsi...

Tingkatkan Sinergitas, Kapolres Bersama Ketua PN Sambangi Kajari Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Dalam upaya terus meningkatkan sinergitas antar Aparat Penegak Hukum (APH) di Kabupaten Soppeng , Kapolres...

Empat Terduga Pelaku Penadahan Motor CurianĀ  Diringkus Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa pada Senin (21/4/2025) subuh sekitar pukul 05.00...

Terduga Pelaku Penipuan Modus Proyek FiktifĀ  Diamankan Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa di bawah pimpinan Kanit Resmob Ipda Andi...