Asisten II Setda Buka Secara Resmi Sosialisasi Pencegahan Tipikor

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, KEPULAUAN SELAYAR – “Koruptor adalah pengkhianat bangsa.” Tema ini diangkat oleh Hendra Syarbaini, SH, MH selaku Kepala Kejaksaan Negeri (Kajari) Kepulauan Selayar pada Sosialisasi Pencegahan Tindak Pidana Korupsi Pengadaan Barang dan Jasa yang dilaksanakan oleh Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kepulauan Selayar yang dinakhodai Muhammad Ramli, ST. Kegiatan sosialisasi berlangsung dari pukul 10.00 hingga 01.30 Wita di Rayhan Restoo dan Coffee Jl Jenderal Ahmad Yani Benteng Selatan, Kamis 16 Februari siang tadi.

Hadir para Kepala Organisasi Pimpinan Daerah (OPD), Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) dan Pejabat Pelaksana Teknis Kegiatan (PPTK), Konsultan Perencana, Konsultan Pengawas dan Rekanan (kontraktor) serta para narasumber dari Kejaksaan Negeri Kepulauan Selayar. Diantaranya Kajari, Hendra Syarbaini, SH, MH, Kepala Seksi Intelijen (Kasi Intel), La Ode Fariadin, SH, Kepala Seksi Perdata dan Tata Usaha Negara (Kasi Datun), Andri Zulfikar, SH, MH, dan Kepala Seksi Tindak Pidana Khusus (Kasi Pidsus), Syakir Syarifuddin, SH, MH.

Acara seremoni sosialisasi yang berlangsung sehari ini dibuka oleh Asisten Pembangunan dan Kesejahteraan Sekretariat Daerah, Ir H Arfang Arief serta Kepala Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang, Muhammad Ramli, ST sekaligus bertindak sebagai moderator.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Amankan KTT G20, Polres Pelabuhan Makassar Terus Perketat Pengawasan Penumpang Tujuan Surabaya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolda Sulsel Buka Langsung Rakor Lintas Sektoral Tahun 2025 Dalam Rangka Kesiapan Operasi Ketupat Tahun 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan SH, SIK, MH, M.Si secara resmi membuka kegiatan Rapat...

Kodam XIII/Merdeka Gelar Safari Ramadhan 1446 H untuk Pererat Silaturahmi

PEDOMANRAKYAT, MANADO - Dalam rangka mempererat silaturahmi dan meningkatkan kebersamaan di bulan suci Ramadan, Kodam XIII/Merdeka menggelar Safari...

Kasus Korupsi Dana BUMDes Rp14 Miliar di Takalar Menggantung, Ketua DPD PEMANTIK Indonesia Desak Tindakan Tegas

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR - Kasus dugaan korupsi dana Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan, dengan...

Gandeng Influencer Edukasi Publik, Kepala BPOM Taruna Ikrar Akan Mengesahkan Aturan Baru

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Taruna Ikrar terus melakukan terobosan baru sejak diamanahi sebagai Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan...