Wakil Bupati Sinjai Presentasikan 6 Inovasi Penanganan Stunting

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sinjai memaparkan sejumlah upaya yang dilakukan dalam menurunkan angka stunting. Hal ini dipaparkan melalui Penilaian Kinerja Aksi Konvergensi Percepatan Penurunan Stunting tingkat Provinsi Sulawesi Selatan (Sulsel) tahun 2023.

Pemaparan tersebut disampaikan oleh Wakil Bupati Sinjai, Hj. Andi Kartini Ottong selaku Ketua Tim Percepatan Penurunan Stunting (TPPS) Sinjai di Hotel MaxOne, Kota Makassar, Kamis (25/05/2023).

Dalam pemaparannya, Kartini menjelaskan 6 inovasi yang dilakukan Pemkab Sinjai melalui TPPS sebagai upaya untuk mencegah dan menurunkan stunting selama tahun 2022.

Keenam inovasi tersebut yakni, Bunda Stunting Baku Sayang (Bunda Stunting Bersinergi dan Berkolaborasi untuk Sinjai Jaya Bebas Stunting).

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Vonis Ringan Skincare Bermerkuri, Dua Terdakwa Hanya Dihukum 10 Bulan, Jaksa Banding

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dewan Pers Prof. Komarudin: Tempo Terbukti Melanggar Kode Etik atas Pemberitaan Mentan Amran

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Ketua Dewan Pers, Prof. Komaruddin Hidayat, dalam pernyataan terbuka menegaskan bahwa Tempo telah terbukti melanggar...

Lawan Serakah-nomics, Mentan Amran Berdiri di Garis Depan Lindungi Petani dari Mafia Pangan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Serakah-nomics kini menjadi salah satu isu yang mendapat perhatian besar dari Presiden Prabowo Subianto. Salah...

Ketua PA Bangkalan Dewiati, SH, MH.,

Idealnya, Strategi Penyelesaian Sengketa Perdata Islami Perdamaian & Mediasi PEDOMANRAKYAT, BANGKALAN - Ketua Pengadilan Agama Bangkalan, Dewiati, SH, MH.,...

ACC Desak Kajati Sulsel Percepat Penyelidikan Proyek Smart Board

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) yang baru...