Kasus Penipuan Rp 850 Juta Mulai Disidangkan, Oknum Pengacara FL Dakwa Pasal 378 KUHP

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Sidang perdana kasus penipuan Rp 850 juta oleh oknum pengacara berinisial FL mulai digelar secara online dan berlangsung di ruang sidang Purwoto Suhadi Pengadilan Negeri Makassar dan diikuti terdakwa secara online dari Rutan Makassar, Rabu (25/10/2023).

Di sidang perdana diawali dengan pembacaan dakwaan jaksa penuntut umum, Ika dan sidang dipimpin oleh majelis hakim Julita serta dihadiri 2 (dua) orang penasehat hukum terdakwa FL. Dalam pembacaan dakwaan Terdakwa didakwa oleh jaksa penuntut umum dengan pasal 378 KUHP.

Usai pembacaan dakwaan, kuasa hukum terdakwa menyatakan akan melakukan jawaban dan eksepsi. Selanjutnya majelis hakim menunda persidangan sepekan sampai 1 November 2023 untuk memberikan kesempatan kepada kuasa hukum terdakwa mengajukan jawaban dan eksepsi.

Sementara itu penasehat hukum korban dugaan penipuan, Pither Ponda Barani, SH, MH yang dihubungi wartawan usai sidang mengatakan, kasus ini bergulir karena tidak adanya itikad baik dari terdakwa, padahal waktu toleransi yang diberikan kepada terdakwa FL sudah cukup lama, namun niat baik klien kami tidak direspon dengan baik.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Rutin Patroli, Patmor Satsamapta Polres Pelabuhan Berikan Rasa Aman Masyarakat di Malam Hari

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...