Prof.Zudan Arif Fakhrullah : Orang Tua Yang Tidak Mau Mengikuti Sistem di Sekolah, Silahkan Didik Sendiri Putra Putrinya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT – MAKASSAR. Terkait maraknya isu kriminalisasi terhadap guru dan tenaga kependidikan, Pj Gubernur Sulawesi Selatan Prof Zudan Arif Fakhrulloh angkat bicara terkait hal itu.

Menurutnya, sekolah itu memiliki fungsi sangat penting bagi para anak muda dan calon pemimpin bangsa masa depan. Semua orang tua harus mengikuti semua sistem yang ada di sekolah.

Hal itu diungkapkan ketika memberikan sambutan pada Jambore GTK Hebat 2024 di Balai Besar Guru Penggerak (BBGP) Sulsel, Rabu (6/11/2024).

Prof Zudan juga menyampaikan semua orang tua harus mengikuti sistem yang ada di sekolah.

“Kepala Sekolah, guru dan tenaga kependidikan harus diberi kesempatan untuk mendisiplinkan siswa, mencerdaskan siswa dan menumbuhkan kasih sayang kepada siswa, yang penting tidak ada tindak kekerasan di sekolah,” ujar Prof Zudan.

“Saya mendukung penuh segala upaya yang ditempuh kepala sekolah, guru dan tenaga kependidikan dalam rangka mendisiplinkan siswa, mencerdaskan siswa dan mendidik siswa. Jika ada orang tua yang tidak mau mengikuti sistem di sekolah, ambil saja putra putrinya didik sendiri,” tegas mantan PJ Gubernur Sulawesi Barat tersebut.

Lebih lanjut, ia mengatakan, mendukung kepala sekolah dan guru yang bekerja optimal untuk mendidik siswa.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pengda Pordi Sinjai Buka Pendaftaran Seleksi Atlet Gelombang II

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...

Dituding Begal dan Diviralkan di Medsos, Korban Laporkan Pemilik Akun ke Polres Maros

PEDOMANRAKYAT, MAROS - Kasra K Limpo (42), warga Dusun Bontoulu, Desa Tellumpoccoe, Kecamatan Marusu, Kabupaten Maros yang kesehariannya...