Pedagang Pakaian Bekas di Makassar Galau Usai Larangan Impor, “Kami Hidupnya di Cakar”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kebijakan pemerintah pusat yang kembali memperketat larangan impor pakaian bekas kini menyisakan keresahan di lapisan bawah masyarakat, terutama para pedagang kecil di Kota Makassar yang selama...

Mentan Banggakan Generasi Combine Harvester Terbaru di Serpong

PEDOMANRAKYAT, TANGERANG – Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman mengungkapkan kebanggaannya terhadap kemajuan teknologi alat mesin pertanian (alsintan)....

Dilaporkan Sejak Desember 2021, Polres Gowa Dinilai Lamban Dalam Menangani Kasus Dugaan Pemalsuan Kwitansi Jual Beli Tanah

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Penanganan kasus dugaan pemalsuan kwitansi jual beli tanah yang dilaporkan oleh Mantasia Daeng Taco sejak...

Kumpul Santai Alumni Smaga 81 Makassar di Pantai Biru, Momen “Santai Sejenak Menuju Reunifikasi”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR -- Alumni Sekolah Menengah Atas (SMA) Negeri 3 Makassar Angkatan 1981, yang juga dikenal sebagai Sahabat Smaga...

Mayjen TNI Bangun Nawoko Tegaskan Komitmen Pengabdian dan Stabilitas Wilayah Kodam XIV/Hasanuddin

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Pangdam XIV/Hasanuddin yang baru, Mayjen TNI Bangun Nawoko, menegaskan komitmennya untuk melanjutkan pengabdian dengan sepenuh...

Dilepas Rektor Unhas, Pukul 00.50 Jenazah Prof. Dadang Ahmad Tinggalkan RS Unhas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Jenazah Ketua Senat Akademik Universitas Hasanuddin, Prof.Dr. Dadang Ahmad Suriamiharja, M.Eng, sekitar pukul 00.50, Sabtu (26/02/2022) dinihari meninggalkan halaman Rumah Sakit Universitas...

Hasil Liga 1: Tahan Imbang Bhayangkara FC, PSM Belum Aman Dari Ancaman Degradasi

PEDOMANRAKYAT – PSM Makassar bangkit dari rangkaian hasil negatif. Wiljan Pluim dan kawan-kawan mampu menahan imbang 0-0 tim papan atas, Bhayangkara FC. Laga pekan ke-27...

Unhas Kembali Berduka, Prof. Dr. Eng. Dadang Ahmad Suriamihardja, M.Eng Berpulang

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Universitas Hasanuddin kembali berduka. Setelah beberapa hari silam guru besar Fakultas Hukum Unhas Prof. Dr. Sukarno Aburaera, SH, Jumat (25/02/2022) ini,...

150 Pendaftar Offroader, Siap Meriahkan HUT ke-678 Sidrap

PEDOMAN RAKYAT.CO.ID.SIDRAP-- Ajang bertajuk Offroad; Jelajah Bumi Nene Mallomo Part 2 bakal memeriahkan momentum peringatan Hari Jadi ke-678 Sidenreng Rappang. Dijadwalkan, kegiatan berlangsung 26-27 Februari...

Turun ke Jalan Gelar Unjuk Rasa, Puluhan Mahasiswa Tuntut Menteri Agama Dicopot

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Puluhan mahasiswa yang tergabung dalam Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Gowa Raya menggelar aksi turun ke jalan menyuarakan aspirasi mereka, Jumat (25/02/2022)...

Jadwal Liga 1 25 Februari 2022, Persib Bandung dan PSM Makassar Bertanding, Nonton di Indosiar

PEDOMANRAKYAT - Jadwal kompetisi BRI Liga 1 2021/2022 pada Jumat, 25 Februari 2022 akan menampilkan dua laga pekan ke-23. Dua laga ini disiarkan langsung di...