Prodi Budidaya Perairan Sekolah Tinggi Pertanian Wuna Raha Sosialisasi Beasiswa KIP-Kuliah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Di wilayah Muna Kepulauan ini, tim sosialisasi juga melanjutkan sosialisasi dibeberapa desa di Kec. Wakorsel dengan memasang sejumlah brosur di balai desa diantaranya Desa Pure, Desa Wambona, Desa Labungka, serta SMAS Darul Fikri Labungka, tandasnya

Selain kegiatan di wilayah Muna kepulauan, tim ini juga melakukan kunjungan disejumlah sekolah di Muna daratan diantaranya SMKS Kelautan dan Perikanan Raha, SMKN 3 Raha dan SMAN 1 Kontunaga pada Jumat 25/01/2022 serta SMAN 1 Kabawo pada Sabtu 26/01/2022. Kedatangan Tim Sosialisasi mendapat sambutan cukup antusias yang datang dari siswa-siswi yang ada di sekolah tersebut.

Poin-poin diskusi antara Tim Sosialisasi bersama siswa-siswi peserta sosialisasi cukup hangat terungkap dalam sejumlah petikan berikut, ungkap Kaprodi BDP.

Melalui kegiatan sosialisasi, tim juga mendapat curhatan dari beberapa siswa yang menyatakan bahwa diantara mereka terdapat sudah tidak mempunyai orang tua, kategori anak yatim dan anak piatu.

Mendengar hal ini Koordinator Tim, Kaprodi BDP STIP Wuna pun menanggapinya spontan. Kata dia, Pemeritah hari ini dengan Program Beasiswa KIP-Kuliah hadir untuk siswa yang ingin melanjutkan studi ke Perguruan Tinggi namun terkendala dengan biaya kuliah terlebih lagi jika siswa tersebut sudah berstatus sebagai anak yatim, anak piatu atau anak yatim piatu.

Yakin dan percaya ibarat sebuah Jalan ‘Jalan Tol’, kami pihak Kampus akan memprioritaskan mengusulkan sebagai penerima beasiswa KIP-Kuliah 2022/2023, tuturnya.

Giat sosialisasi Beasiswa KIP-Kuliah 2022/2023 akan melibatkan mahasiswa STIP Wuna penerima beasiswa, baik penerima beasiswa Bidik Misi maupun penerima beasiswa KIP-Kuliah. Kunjungan ke sekolah SMA dan SMK masih akan terus dilakukan sampai pelaksanaan Ujian Akhir Nasional (UAN), terangnya. (fendi)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ketua Prodi Dr Syukri: Sudah Ada Mahasiswa Baru Jalur RPL Ilmu Komunikasi Fisip Unismuh Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Awal Tahun, Pusjar SKMP LAN Tegaskan Komitmen Mitra PPNPN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana Aula Hasanuddin, Rabu (7/1/2026) siang, tampak berbeda dari hari-hari kerja biasa. Deretan kursi tertata...

Menilik Prestasi 2025, Pusjar SKMP LAN Siapkan Strategi 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Awal tahun bukan sekadar pergantian kalender bagi Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar...

Perkuat Sistem Merit, LAN RI Gelar Asesmen JPT Bulukumba

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusat Pembelajaran dan Strategi Kebijakan Manajemen Pemerintahan (Pusjar SKMP) Lembaga Administrasi Negara (LAN) memfasilitasi pelaksanaan...

Pusjar SKMP LAN Maknai Hari Ibu sebagai Penguatan Kapasitas ASN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Upacara peringatan Hari Ibu ke 97 di Pusat Pembelajaran dan Strategi Kajian Manajemen Pemerintahan, Senin...