Satresnarkoba Polres Sinjai Berhasil Ungkap Kasus Narkotika Jenis Sabu Seberat 99,38 Gram

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Sinjai.

Kepala Kepolisian Resor Sinjai, Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Rachmat Sumekar, didampingi Kasat Narkoba AKP Zeim Arman dan Kasi Humas AKP Fatahuddin memimpin Press Release pengungkapan kasus narkotika jenis sabu, Jumat (18/02/2022).

Press Release bertempat di Lobby Pratisara Wirya Mapolres Sinjai yang dihadiri anggota Satresnarkoba serta beberapa awak media.

Kapolres Sinjai menjelaskan keberhasilan pengungkapan kasus penyalahgunaan narkotika jenis sabu seberat 99,38 gram oleh Satresnarkoba Polres Sinjai pada hari Senin tanggal 14 Februari 2022 sekitar pukul 15.30 Wita yang merupakan pengungkapan yang luar biasa di Bumi Panrita Kitta ini.

Selanjutnya Kapolres Sinjai menjelaskan penangkapan yang berawal dari anggota Satresnarkoba menerima informasi (dari informan) jika ada seseorang dari Nunukan yang dicurigai membawa narkotika jenis sabu dan tinggal disekitar Desa Patalassang dan Desa Biroro, Kecamatan Sinjai Timur, Kabupaten Sinjai dengan memberikan ciri-ciri orang tersebut.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bapemperda DPRD Sulsel Konsultasi Ranperda Aksara ke Provinsi Bali

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Lomba Poster K3 JTK PNUP Edukasi Mahasiswa Soal Zero Accident di Laboratorium

PEDOMANRAKYAT, MAROS — Ketua Jurusan Teknik Kimia (JTK) Politeknik Negeri Ujung Pandang, Wahyu Budi Utomo, HND., M.Sc., kembali...

Dari Gorontalo hingga Toraja Utara, 154 CPNS Jalani ‘Kawah Candradimuka’ di Pusjar SKMP LAN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pusjar SKMP LAN Makassar menyambut para peserta Pelatihan Dasar Calon Pegawai Negeri Sipil (Latsar CPNS)...

Kejati Sulsel Bekuk Buronan Pemalsuan Dokumen di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Seksi Penerangan Hukum Kejati Sulsel, Soetarmi, menyatakan, tim gabungan intelijen Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan...

Menag Terima Lahan IAIN Bupati Bima

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Agama RI diwakili Sekjen Kementerian Agama Prof. Dr. Kamaruddin Amin menerima penyerahan secara simbolis...