Drs. H. Anwar Rivai : Kerukunan Keluarga Ujung Tombak Kerukunan Nasional

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

 

PEDOMAN RAKYAT – BONTOSUNGGU.
Menjaga kerukunan dalam lingkungan keluarga merupakan kewajiban semua anggota keluarga. Salah satu cara mewujudkan kerukunan tersebut adalah dengan memiliki sikap yang mencerminkan persatuan dan kesatuan.

Kerukunan merupakan hasil dari kesadaran bersama bahwa perpecahan dan egoisme akan membawa kehancuran.

Hal ini dikatakan ketua Kerukunan Keluarga Djalle Dg. Marewa Jeneponto, H. Razak Djalle belum lama ini ketika menyambangi kediaman Drs. H. Anwar Rivai, Pembina Perguruan Tinggi YAPTI Turatea Jeneponto yang juga anggota kerukunan.

Razak Djalle memberi apresiasi kepada YAPTI khususnya Anwar Rivai yang telah ikut membantu mencerdaskan kehidupan bangsa.

Menurut Razak Djalle kerukunan keluarga yang dipimpinnya berdiri sejak tahun 1989, ketua umumnya Ibrahim Hasan, kemudian digantikan oleh Lukas Agung Djalle dan sekarang H. Razak Djalle.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati ASA Hadiri Ijtima’ Umat Islam se-Kabupaten Sinjai

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Perkuat Basis Data, KP2KP Masamba Gelar Pengumpulan Data Lapangan

PEDOMANRAKYAT, MASAMBA -- Dalam rangka memperkuat basis data perpajakan dan menggali potensi pajak secara langsung di wilayah kerja,...

Kirana Sahira Yuswan Terpilih Sebagai Putri Anak Indonesia Sulawesi Selatan 2025

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Hasil tak mengkhianati usaha. Itu ungkapan yang biasa disampaikan untuk menggambarkan bahwa prestasi yang...

Ketua Askab PSSl Sinjai Ucapkan Selamat HUT Bhayangkara ke-79

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Ketua Asosiasi Kabupaten (Askab) PSSI Sinjai H. Haris Achmad menyampaikan ucapan selamat Hari Bhayangkara ke-79...

Bahas Kebijakan CPNS dan PPPK, Bupati Sinjai Ikuti Raker dengan Komisi II DPR RI

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Bupati Sinjai Dra.Hj. Ratnawati Arif mengikuti zoom meeting dengan agenda Rapat Kerja dan Rapat Dengar...