UIT Peduli Salurkan Bantuan Kemanusiaan ke Korban Kebakaran di Buakana

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.CO.ID.MAKASSAR—Sebagai wujud kepekaan sosial,  Universitas Indonesia Timur (UIT) Peduli, bantu korban yang rumahanya terbakar di Buakana Kec.Rappocini Kota Makassar, 5 Maret 2022 lalu.

Bantuan diserahkan langsung Rektor UIT, Dr.Abdul Rahman, S.Pt, SE, MM kepada korban kebakaran H.ZainuddinKarim, Rabu 23 Maret 2022.

Jenis bantuan yang diberikan kepada korban, berupa uang Rp. 5.050.000. Dana tersebut bersumber dari Dosen Struktural UIT.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kepala Badan Nasional Pencarian dan Pertolongan RI Kunjungi Basarnas Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Aksi Bagi Takjil oleh Pembimas Kristen Kemenag Sulsel : Wujud Nyata Toleransi dan Harmoni

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat toleransi dan kebersamaan kembali ditunjukkan oleh Pembimbing Masyarakat (Pembimas) Kristen Kanwil Kementerian Agama (Kemenag)...

Doa Bersama Lingkaran Pemuda Sulsel Tunjukkan Solidaritas Atas Gugurnya 3 Anggota Polri di Lampung

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam sebuah aksi penuh haru dan rasa kebersamaan, Lingkaran Pemuda Sulawesi Selatan menggelar doa bersama...

Sidang Kasus 3 Bos Skincare Bermerkuri di Makassar : Bukti Ahli Perkuat Dakwaan JPU

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam persidangan di Pengadilan Negeri Makassar, Jaksa Penuntut Umum (JPU) Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan menghadirkan...

HBH dan Musyawarah IKA Fakultas Hukum Unhas Bakal Dihadiri 2000 Alumni Lintas Profesi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Plt Ketua Umum Ikatan Alumni Fakultas Hukum Universitas Hasanuddin (IKA FH-UH), Dr Chaerul Amir, SH, MH,...