Polres Toraja Utara Kembalikan Lahan Ma’Paken, Pemda Toraja Utara Hibahkan 3 Hektar di Panga

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

 

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA -Menindak lanjuti 11 anggota Tim Peneliti Hibah barang milik Daerah Kabupaten kepada Markas Komando Polisi Resort Toraja Utara telah disampaikan dua kali dalam pertemuan dengan DPRD Torut, dan dihadiri pihak Polres Toraja Utara sebagai penerima.

Lahan tanah hibah pertama yang menjadi obyek Hibah dari Pemerintah Daerah Kabupaten Toraja Utara kepada Mako Polisi Resor terletak di Buntu Mapaken, Kec. Tallung Lipu tidak memenuhi Standar untuk dijadikan perkantoran Markas Komando Polisi Resor Toraja Utara, berdasarkan hasil study kelayakan.

Oleh karena itu pihak Polres Toraja Utara mengembalikan Sertifikat dan surat Hibah kepada Pemerintah Daerah Kabupaten Toraja Utara dalam hal ini yang diwakili Plt. Sekda Salvius Pasang diruang sidang utama DPRD. Setelah pengembalian itu, diruang yang sama, Pihak pemerintah daerah kembali memberikan hibah tanah seluas 3 ha yang terletak di Panga dan penandatanganan kesepakatan Hibah dilakukan, Kamis, 24 Maret 2022.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jelang Perayaan Nataru 2022-2023, Polres Pelabuhan Makassar Gelar Lat Pra Ops lilin

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polsek Tallo Tingkatkan Antisipasi Perang Kelompok

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Kepolisian Sektor (Kapolsek) Tallo AKP Asfada menegaskan komitmennya meningkatkan langkah antisipasi untuk mencegah terjadinya...

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...

Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar,...