Dirjen Zudan : WNA Dapat Miliki KTP-el, Syaratnya Sangat Ketat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Lalu negara mana yang paling banyak mencetak KTP-el ?

1. Korea Selatan sebanyak 1.227 orang, 2. Jepang sebanyak 1.057 orang, 3. Australia sebanyak1.006 orang, 4. Belanda sebanyak 961 orang, dan 5. China sebanyak 909 orang.

Kemudian 6. Amerika Serikat sebanyak 890 orang, 7. Inggris sebanyak 764 orang, 8. India sebanyak 627 orang, 9. Jerman sebanyak 611 orang , dan 10. Malaysia sebanyak 581 orang.

Dirjen Zudan menegaskan, KTP-el untuk WNA tidak bisa digunakan dalam Pemilu. “Tidak haram WNA punya KTP elektronik. Di dalam KTP-nya ditulis dengan warga negara mana, misalnya Singapura, Malaysia, sehingga KTP elektronik itu tidak bisa digunakan untuk mencoblos,” kata Dirjen Zudan.

Sebagaimana diketahui, UU Adminduk Pasal 63 mengatur mengenai kepemilikan e-KTP bagi WNA. “(1) Penduduk Warga Negara Indonesia dan Orang Asing yang memiliki Izin Tinggal Tetap yang telah berumur 17 (tujuh belas) tahun atau telah kawin atau pernah kawin wajib memiliki KTP-el,” demikian ayat (1).
Pada ayat (3) disebutkan, KTP-el sebagaimana dimaksud pada ayat (1) berlaku secara nasional.

Sementara ayat (4), “Orang Asing sebagaimana dimaksud pada ayat (1) wajib melaporkan perpanjangan masa berlaku atau mengganti KTP-el kepada Instansi Pelaksana paling lambat 30 (tiga puluh) hari sebelum tanggal masa berlaku Izin Tinggal Tetap berakhir.”

Pada ayat (5), “Penduduk yang telah memiliki KTP-el wajib membawanya pada saat bepergian.” Sedangkan ayat (6), “Penduduk sebagaimana dimaksud pada ayat (1) hanya memiliki 1 (satu) KTP-el.” (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jaksa akan Periksa Lurah Buntu Barana, Terkait Dugaan Pungli di Tikala

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Kiprah Mentan Amran: Akademisi dan Inovator yang Menggerakkan Pertanian Indonesia

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman dikenal sebagai figur pemimpin dengan rekam jejak kuat di...

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...