Bupati Gowa : Kehadiran SALUT Gowa Kolaborasi Baru Membangun Dunia Pendidikan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Pada kesemparan itu Rektor Prof Ojat Darojat menegaskan, sejak Prof Rahman Rahim bergabung di UT, networking dan penyebaran info UT semakin meluas.

”Sosok Prof Rahman merupakan mentor saya dan bergabungnya di UT, akan jadi penyemangat baru mempublikasikan UT di tengah masyarakat,” tandas Prof Ojat Darojat.

UT telah berevolusi selama 37 tahun dan UT adalah merupakan salah satunya Perguruan Tinggi Negeri di Indonesia diberi mandat khusus oleh pemerintah untuk menjadi solusi bagi masyarakat terkait dengan tiga hal utama.

Ketiga hal utama, yakni pertama pemerataan akses pendidikan tinggi, kedua sulit bagi orang yang sudah bekerja di daerah meningkatkan kompetensi, serta semakin melimpahnya lulusan SMA atau sederajat tidak tertampung di perguruan tinggi negeri, maka UT hadir sebagai solusi mengatasi tigal hal tersebut, tandasnya.

Acara peresmian SALUT Gowa ini turut dihadiri Rektor UT, Prof Ojat Darojat, M.Bus, Ph.D, Direktur UT Makassar, Drs. Hasanuddin, M.Si.

Kepala Pusat Hubungan Internasional dan Kemitraan UT, Maya Maria, SE, MM; Asisten Wakil Rektor IV Bidang Pengembangan Institusi dan Kerjasama, Yuli Tirtariandi El Anshori, S.IP, M.AP;

Penanggungjawab Kerjasama, Humas dan Alumni UT Makassar, Prof Dr H Abd Rahman Rahim, SE, MM dan anggota rombongan ST Yani Hiola.

Sebelum meresmikan SALUT Gowa, rombongan Rektor UT Prof Ojat Darojat, melakukan silaturrahim dengan Kepala Dinas Pendidikan Gowa di Kompleks Kantor Bupati Gowa di sekitar lokasi peresmian SALUT Gowa. (yahya)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Program Makan Bergizi Gratis, Pahala Tak Terputus : Polres Pelabuhan Makassar Bangun Generasi Emas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pengurus Masji Al Muttahidah Adakan Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Ratusan umat Muslim memadati halaman Masjid Al-Muttahidah Tokinjong, Kelurahan Balangnipa, Kecamatan Sinjai Utara untuk mengikuti...

Camat Tomoni Timur MintaUmat Kristiani Jaga Kebersihan dan Keamanan Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, LUTIM — Camat Tomoni Timur, Yulius, mengingatkan pentingnya menjaga kebersihan, ketertiban, dan keamanan lingkungan kepada dua jemaat...

Identitas” Unhas Kembali Gelar Dikdas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Penerbitan Kampus ‘identitas’ Universitas Hasanuddin, Sabtu (11/10/2025) menggelar pendidikan dasar (dikdas) bagi para reporter dan...

Nyalakan Kembali Nama Mayor Thoeng di Hati Makassar

Oleh Arjuna Asnan Amin Alumni Departemen Sejarah FIB Unhas Nama Mayor Thoeng Liong Hoei mungkin belum banyak dikenal oleh...