Tim Vaksinasi Polres Maros Berikan Pelayanan Vaksin Gratis Kepada Masyarakat dan Jamaah Sholat Tarawih

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Antisipasi lonjakan penyebaran Covid-19, Kepolisian Resor Maros kebut kegiatan akselerasi vaksinasi di bulan suci Ramadan. Kegiatan bertajuk Vaksinasi Presisi digelar dengan membangun Posko Vaksinasi di pelataran Masjid-Masjid utama di Kabupaten Maros, Sulsel, Selasa (05/04/2022).

Dengan mendirikan tenda Posko Vaksinasi, Tim Vaksinasi Polres Maros memberikan pelayanan Vaksin gratis kepada masyarakat dan Jamaah Sholat Tarawih di dua titik lokasi diantaranya Masjid Agung Ar-Rahman Maros serta Masjid Al-Markaz Al Islami Kabupaten Maros.

“Kita tahu, saat ini kita berada dibulan Ramadan dan Pemerintah sudah mengumumkan, aktivitas di bulan Ramadan diberlakukan normal, maka penting bagi kita untuk kebut akselerasi Vaksinasi kepada masyarakat,” ujar Kapolres Maros AKBP Fatchur.

“Selama Ramadan kami mendirikan posko Vaksinasi di dua tempat yakni di Masjid Agung Ar-Rahman Maros serta Masjid Al-Markaz Al Islami Kabupaten Maros,” paparnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gelar Silaturahmi Bersama Warga, Appi Sebut A. Ryan Caleg Golkar Muda yang Potensial

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Aduan Lapor Pak Amran, 133 Ton Bawang Bombay Diamankan Polrestabes Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Polrestabes Semarang bersama Balai Karantina Hewan, Ikan, dan Tumbuhan (BKHIT) Jawa Tengah, Kodim 0733/KS, serta...

Pengamat Sebut Mentan Amran Sulaiman Jadi Eksekutor Paling Ngegas Jalankan Visi Prabowo

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman dinilai sebagai salah satu menteri paling efektif dalam mengeksekusi visi...

SATUPENA Sulsel Dukung Pannyaleori Institut Wujudkan Moncongkomba sebagai Desa Wisata Sejarah dan Budaya

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR - Perkumpulan Penulis Indonesia SATUPENA Sulawesi Selatan menegaskan komitmennya mendukung gerakan literasi, termasuk mengambil peran dalam...

Enam Rumah Warga di Tanasitolo Terbakar, Anggota DPRD Wajo Gerak Cepat Salurkan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Musibah kebakaran melanda permukiman warga di Jalan Andi Baso, Dusun Tanete, Desa Pakkanna, Kecamatan Tanasitolo,...