Bawaslu Pangkep Gelar Tudang Sipulung Pembinaan SDM

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PANGKEP – Bawaslu Kabupaten Pangkep menggelar tudang sipulung (dialog) peningkatan dan pembinaan sumber daya msnusia (SDM) di kantor Bawaslu Pangkep, Jum’at (08/04/2022).

Tudang sipulung yang menghadirkan Ketua Bawaslu Sulsel HL. Arumahi dibuka Ketua Bawaslu Pangkep Syamsir Salam, S.Ag, MH dan dipandu Kordiv SDM H. Mustafa, SH, MM serta dihadiri Kordiv Pengawasan Hamsinar Hamid, S.Hi dan Korsek Tri Kasmir, S.Kom, MM.


Pada kesempatan itu Arumahi menjelaskan, menghadapi pelaksanaan tahapan Pemilu, Bawaslu Kabupaten diminta untuk fokus melakukan peningkatan sumber daya manusianya khususnya di jajaran staf.

Ada dua kebutuhan mendesak dalam pembinaan dan peningkatan kapasitas SDM Bawaslu, selain untuk meningkatkan kinerja lembaga juga untuk membantu staf menghadapi evaluasi tahunan dan seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kontrak (PPPK) di internal Bawaslu.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pimpinan Redaksi Media Penajurnalis.my.id Ucapkan Selamat Kepada Andi Sudirman Atas Terpilihnya Sebagai Gubernur Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Disdik Sulsel Wajibkan “Generasi Terampil” di SMA

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan Iqbal Nadjamuddin, resmi menerbitkan Surat Edaran No. 100.3.4/14539/DISDIK kepada...

Denyut Kehidupan di Car Free Day: (14-Habis) “Menjaga Rasa & Warisan: Kue Pancong Pak Nasir

Nurenci Ananda Pasaribu Prodi Ilmu Pemerintahan FISIP/Magang ‘identitas’ Udara pagi di Boulevard baru saja menghangat ketika jarum jam menunjukkan pukul...

Meriahkan “Turnamen Terbuka Sepakbola Mini, Piala Kaltara Dihati U-50”, Tim Alumni SMANSA Makassar All Star Bertolak ke Tanjung Selor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka memeriahkan hajatan "Turnamen Terbuka Sepakbola Mini, Piala Kaltara Dihati U-50 (Usia 50 tahun...

5 Motor Terbakar di UNM, Polisi Minta Aktivitas Malam Mahasiswa Dibatasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Suasana di Kampus Universitas Negeri Makassar (UNM) Parangtambung sempat memanas pada Rabu (05/11/2025) sore. Bentrok...