Bupati Sinjai Awali Safari Ramadhan di Kecamatan Sinjai Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kami bersyukur bahwa pihak MUI telah meniadakan pembatasan-pembatasan bagi kaum muslimin dalam beribadah sehingga kita bisa kembali menjalin silaturahmi di bulan suci Ramadhan tahun ini. Namun kita harapkan masyarakat tetap menerapkan protokol kesehatan di setiap aktivitasnya,” ujarnya.

Di safari Ramadhan perdana tahun 2022 ini, Bupati ASA menyerahkan bantuan dana hibah Pemkab Sinjai kepada pengurus Masjid Kamalul Yaqin sebesar Rp 7,5 juta.

“Melalui kesempatan ini, saya melihat langsung kondisi Masjid Kamalul Yaqin yang menerima dana hibah dari pemerintah daerah. Mudah-mudahan bantuan ini bisa dimanfaatkan dengan baik untuk pembangunan,” pesan ASA.

Selain menyerahkan bantuan dana hibah, Bupati ASA juga memberikan sumbangan pribadi untuk kelancaran pembangunan masjid.

Seperti diketahui, safari Ramadhan di Kecamatan Sinjai Utara ini juga menyasar beberapa masjid lainnya, diantaranya Masjid Khaerul Ikhwan Kelurahan Alehanuae, Masjid Al Manar Kelurahan Lappa, serta masjid lainnya yang ada di Kelurahan Bongki dan Biringere. (AaN)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Melalui Luhkum, Pangdam XIV/Hsn Harap Prajurit dan PNS TNI Pahami Netralitas dan Penegakan Hukum

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sambut Lomba Kebersihan, Semua Desa di Tomoni Timur Serentak Aksi Bersih Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, LUTIM - Seluruh desa di wilayah Kecamatan Tomoni Timur, Kabupaten Luwu Timur, serentak menggelar aksi bersih lingkungan....

Prodi Ekonomi Pembangunan INTI Jeneponto Raih Akreditasi “Baik Sekali” dari LAMEMBA

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Kabar membanggakan datang dari *Institut Turatea Indonesia* (INTI) Jeneponto. Program Studi Ekonomi Pembangunan jenjang Sarjana...

Produksi Meningkat, Stok Beras Berlimpah, Litbang Kompas: Masyarakat Puas dengan Kinerja Kementan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Kinerja sektor pertanian di bawah kepemimpinan Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman terus menunjukkan hasil...

Kepuasan Petani Terhadap Kinerja Kementerian Pertanian Capai 84 Persen

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Kepuasan masyarakat terhadap kinerja sektor pertanian dibawah pimpinan Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman terus...