DPP-Apindo Sulsel Gelar Amaliah Ramadhan Pasar Sembako Murah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dewan Pimpinan Provinsi Asosiasi Pengusaha Indonesi (DPP-Apindo) Provinsi Sulawesi Selatan menggelar kegiatan Amaliah Ramadhan Pasar Sembako Murah, bekerjasama dengan Pemprov Sulsel, Kodam XIV/Hasanuddin, dan Dewan Ekonomi Indonesia Timur (DEIT).

Kegiatan ini juga disupport oleh Pertamina, Pegadaian, Bank Indonesia, PT Telkom, Semen Tonasa, PT PLN Persero, PT Pelindo, BNI, Bank Sulselbar, dan PSMTI Sulsel. Berlangsung di Lapangan Hasanuddin Makassar, 12 hingga 24 April 2022.

Ketua Panitia Pelaksana, Drs. Suhardi mengungkapkan, kegiatan ini merupakan salah satu bentuk sosial kepada masyarakat, apalagi kota Makassar masih dalam situasi pandemi Covid-19, tentunya sangat berdampak terhadap ekonomi mereka, sehingga kami berupaya semaksimal mungkin untuk menggelar kegiatan ini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  RSUD Tenriawaru Bone Hadirkan Clinic Neororestoration

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketua RT 01 Bontoa Serap Aspirasi Warga Lewat Pra Musrenbang

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Ketua RT 01 Bontoa, Kelurahan Parangloe, Kecamatan Tamalanrea, Idawati, memasifkan pelaksanaan pra Musrenbang sebagai langkah...

Bapemperda Bahas Propemperda Pinrang Tahun 2026

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Badan Pembentukan Peraturan Daerah (Bapemperda) DPRD Pinrang menggelar rapat kerja bersama Tim Eksekutif Pemerintah Kabupaten...

BPP Koptan Ikuti Kegiatan Panen Swasembada Pangan Serentak bersama Presiden RI melalui Zoom Meeting

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Balai Penyuluhan Pertanian (BPP) dan Pengurus Kelompok Tani (Koptan) Kecamatan Sabbang Selatan Kabupaten Luwu...

Dari Pedoman Rakyat ke Mimbar Guru Besar

Jejak Panjang Prof. Mas’ud Muhammadiah Menjemput Puncak Akademik PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suatu hari, puluhan tahun silam, Mas’ud Muhammadiah lebih...