Satres Narkoba Polres Bulukumba Amankan Seorang Terduga Pelaku Penyalahgunaan Narkotika

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Iptu Darmawangsa menambahkan, sebelumnya dia menerima informasi dari warga, bahwa terduga sering melakukan taransaksi narkotika jenis sabu.

“Dari informasi itulah anggota kami melakukan penggeledahan badan dan rumah terduga pelaku. Dari hasil penggeledahan ditemukan 1 saset plastik berisi kristal bening yang diduga narkotika jenis sabu di dalam lemari pakaian milik terduga pelaku,” sebut Iptu Darmawansyah.

Dari hasil interogasi awal, terduga pelaku mengakui bahwa kristal bening yang diduga narkotika jenis sabu seberat 3,5 gram adalah milik terduga yang dibeli seharga Rp 4.550.000, lalu terduga perjual belikan kembali.

“Selain mengamankan barang bukti yang diduga narkotika jenis sabu, turut diamankan berupa 1 buah skill, 2 buah pireks, 1 buah sendok sabu, 1 buah bong alat isap sabu, 1 unit HP merek Oppo A12 warna abu-abu dan 1 unit HP merek Nokia warna biru,” papar Kasat Narkoba yang baru beberapa hari bertugas di Polres Bulukumba.

Kini tambah Iptu Darmawansyah, terduga pelaku telah diamankan di Mapolres Bulukumba dan hasil sampel urine dan barang bukti yang diduga sabu telah dikirim ke Labfor guna memastikan, apa betul mengandung zat narkotika atau tidak, sebagai tahap proses penyelidikan dan penyidikan lebih lanjut. (*)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pansus Ranperda Transformasi Pepustakan RPD Pertama Bersama Penggiat Literasi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kapolda Sulsel Buka Langsung Rakor Lintas Sektoral Tahun 2025 Dalam Rangka Kesiapan Operasi Ketupat Tahun 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan SH, SIK, MH, M.Si secara resmi membuka kegiatan Rapat...

Kodam XIII/Merdeka Gelar Safari Ramadhan 1446 H untuk Pererat Silaturahmi

PEDOMANRAKYAT, MANADO - Dalam rangka mempererat silaturahmi dan meningkatkan kebersamaan di bulan suci Ramadan, Kodam XIII/Merdeka menggelar Safari...

Kasus Korupsi Dana BUMDes Rp14 Miliar di Takalar Menggantung, Ketua DPD PEMANTIK Indonesia Desak Tindakan Tegas

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR - Kasus dugaan korupsi dana Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) di Kabupaten Takalar, Sulawesi Selatan, dengan...

Gandeng Influencer Edukasi Publik, Kepala BPOM Taruna Ikrar Akan Mengesahkan Aturan Baru

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Taruna Ikrar terus melakukan terobosan baru sejak diamanahi sebagai Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan...