Komunitas KPJ Rambutan Gelar Acara Buka Puasa dan Santunan Anak Yatim

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Komunitas Kelompok Penyanyi Jalanan (KPJ) Kampung Rambutan berterimakasih kepada Pos Polisi dan Dishub Terminal Kampung Rambutan yang telah memberikan izin acara berbuka bersama dan santunan anak yatim selama bulan suci Ramadhan 1443H di lingkungan Terminal Kampung Rambutan.

Sebelum berbuka puasa bersama, acara diawali dengan hiburan oleh Mas Farid putra dari musisi Indonesia Alm Mbah Surip, kemudian membagi-bagikan takjil ke awak bis, pemberian santunan kepada anak yatim dan dilanjutkan kultum jelang magrib oleh ustad Apriyanto.

Semoga kegiatan berbuka puasa bersama ini dapat menambah kedekatan antara warga, tokoh masyarakat, dan tokoh agama Kampung Rambutan yang selama ini sudah terbina dan terjalin dengan sangat baik.

Khususnya di bulan puasa, dengan adanya kegiatan ini juga dapat meningkatkan keimanan dan ketaqwaan kepada Allah SWT.

Kegiatan ini berjalan dengan lancar dan selalu mengedepankan protokol kesehatan. (Barat)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Drs. H. Adnan Madi, MM Terpilih Ketua Alumni API Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Laskar Hanura Rayakan 3 Tahun Perjalanan dengan Maulid Nabi di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Laskar Masa Depan atau yang dikenal dengan Laskar Hanura, komunitas yang digawangi Jack Sardes bersama...

Dr. Sri Gusty: Sekolah Adiwiyata Bukan Sekadar Tampilan Fisik, tapi Karakter Peduli Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - “Sekolah Adiwiyata itu bukan cuma soal tampilan fisik yang bersih dan indah, tapi juga tentang sikap...

Ratusan Umat Kristiani Hadiri Ibadah Minggu di GMIM Ebenhaezer Woloan II, Pnt. Alfred : Berbahagialah Bangsa yang Allah-Nya Ialah Tuhan

PEDOMANRAKYAT, TOMOHON - Sekitar kurang lebih 350 orang umat Kristiani yang berdomisili di Desa Woloan II, Kecamatan Tomohon...

Rapat Pleno DPP Bara JP Tekankan Soliditas, Kolaborasi, dan Sinergitas Dukung Pemerintahan Prabowo–Gibran

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Barisan Relawan Jalan Perubahan (Bara JP) menggelar Rapat Pleno Nasional dengan...