Konsulat Jenderal Australia Gelar Upacara Peringatan Hari ANZAC di Bali

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, BALI – Untuk pertama kalinya sejak melandanya pandemi Covid-19, akhirnya Konsulat Jenderal Australia di Bali bisa merasakan lagi peringatan Hari ANZAC, yakni salah satu hari nasional terpenting Australia yang jatuh tepat Senin (25/04/2022) sebagai peringatan aksi militer besar pertama yang dilakukan oleh Australia dan Selandia Baru selama Perang Dunia Pertama.

Pelaksanaan upacara juga diikuti personel Pertahanan dari Kedutaan Besar Australia dan Kedutaan Besar Selandia Baru di Jakarta.

Konsulat Jenderal merasa berbahagia dapat mengadakan upacara peringatan Hari ANZAC ini untuk pertama kalinya sejak pandemi dan bertemu kembali secara langsung dengan warga Australia dan Selandia Baru di Bali untuk peringatan yang penting ini.

Upacara ini memperingati pengorbanan para prajurit Australia dan Selandia Baru yang membentuk bagian dari ekspedisi sekutu untuk merebut Semenanjung Gallipoli Turki pada tahun 1915. Para prajurit ini dikenal sebagai ANZAC, dan meskipun kampanye Gallipoli gagal dalam tujuan militernya, tindakan para prajurit ANZAC selama kampanye militer tersebut meninggalkan warisan yang kuat bagi Australia dan Selandia Baru.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Naik Perahu Karet, Pangdam Hasanuddin Tinjau Warga Terdampak Banjir di Romang Tangayya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Penyelamat 2 Bocah yang Disekap, Kini Dimutasi ke Polres Bulukumba

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dia adalah AKBP Restu Wijayanto, SIK, Kapolres Pelabuhan Makassar, lulusan Akademi Kepolisian (AKPOL) 2004, kini...

Bantuan 30 Mushaf Al-Quran untuk Masjid Wal-Ashry

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Bertempat di Masjid Wal-Ashry, Ir. H. Irwan dari Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) menyerahkan bantuan...

Disdagkop UKMP Lutim Gelar Operasi Pasar di Lokasi Safari Ramadhan Tomoni Timur

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Dinas Koperasi, Perdagangan, dan UKM (Disdagkop UKMP) Kabupaten Luwu Timur (Lutim) menggelar Operasi Pasar...

RAT Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur: Transparansi dan Solusi Bagi Petani

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Rapat Akhir Tahun (RAT) Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur Semester II 2024 bukan...