Setelah Melalui Perjuangan Bertahun-tahun, Vale Akhirnya Serahkan Bandara Sorowako ke Pemprov

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Penyerahan bandara tersebut menjadi bagian dari upaya besar Andi Sudirman untuk mendorong perusahaan multinasional dan nasional yang beroperasi di Sulsel agar memberikan kontribusi secara signifikan bagi masyarakat Sulsel.

“Alhamdulillah, ini jadi kabar baik khususnya masyarakat Luwu Raya. Setelah perjuangan bertahun-tahun, PT Vale akhirnya menyerahkan Bandara Sorowako kepada Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan,” kata Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman.

Gubernur menyampaikan terima kasih dan apresiasi PT Vale Indonesia atas dedikasi dan kontribusinya pada masyarakat Sulawesi Selatan.

“PT Vale sebagai perusahaan multinasional hari ini menunjukkan niat baik untuk terus berkontribusi bagi masyarakat Sulsel dan Luwu Raya pada khususnya. Mudah-mudahan komitmen ini akan terus berlanjut khususnya komitmen untuk membantu kemajuan daerah Luwu Timur dan Sulsel,” tegasnya.

Ia pun berharap, dibukanya layanan umum di Bandara Sorowako akan mendukung pariwisata dan mendatangkan wisatawan, baik mancanegara maupun domestik dalam rangka meningkatkan kesejahteraan masyarakat di Luwu Timur. (*)

 

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Majelis Wali Amanat Unhas Kini Turun Kelas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

DANA KAget! Saldo DANA Gratis Hingga Rp310 Ribu Langsung Klaim 14 Maret 2025, Jangan Terlewat

PEDOMANRAKYAT - Kabar gembira bagi pengguna dompet digital DANA! Kini, Anda berkesempatan mendapatkan saldo gratis hingga Rp310 ribu...

Jumat Cuan! Terbaru Link Saldo Dana Gratis 14 Maret 2025 Bawa Untung Hingga Rp270 Ribu, Cair Langsung

PEDOMANRAKYAT - Kabar gembira bagi pengguna setia dompet digital DANA! Menyambut akhir pekan dengan penuh keberuntungan, DANA kembali...

Kapolda Sulsel Buka Langsung Rakor Lintas Sektoral Tahun 2025 Dalam Rangka Kesiapan Operasi Ketupat Tahun 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol. Yudhiawan SH, SIK, MH, M.Si secara resmi membuka kegiatan Rapat...

Kodam XIII/Merdeka Gelar Safari Ramadhan 1446 H untuk Pererat Silaturahmi

PEDOMANRAKYAT, MANADO - Dalam rangka mempererat silaturahmi dan meningkatkan kebersamaan di bulan suci Ramadan, Kodam XIII/Merdeka menggelar Safari...