Titik Dalam Huruf Arab

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Oleh : H Hasaruddin, Guru Besar UIN Alauddin Makassar

Awalnya, abjad dalam Bahasa Arab yang dikenal dengan huruf hijaiyah tidak mempergunakan titik, sehingga huruf qaf sama dengan fa dan wauw, nun sama dengan ba, ta, dan tsa.

Suatu hari, Amir al- Mukminin, Umar ibn al-Khattab, mengutus seorang untuk sebuah urusan kepada gubernurnya yang memerintah di wilayah Bagdad. Utusan tersebut dibekali selembar surat yang berbunyi; aqbil hu, yakni tolong terima orang ini.

Gubernur Bagdad merasa aneh dengan isi surat tersebut dikarenakan tidak ada titik yang tertera pada huruf qaf dan ba, hingga sang gubernur membacanya dengan uqtul hu atau bunuhlah dia.

Sang gubernur sangat ragu untuk membunuh utusan yang dikirim oleh Amir al- Mukminin kepadanya, karena penampilan utusan tersebut rapi, tutur katanya sopan, dan jujur. Untuk menghindari salah paham, sang gubernur segera mengirim utusan kepada Amir al-Mukminin perihal pesan yang dikirimnya lewat sang utusan.

Amir al- Mukminin membaca surat yang di kirim oleh gubernurnya, “Saya ragu mengapa Amir al-Mukminin meminta saya untuk membunuh seorang utusan, yang dari penampilannya nampak seorang yang baik, dan tidak memiliki kesalahan sama sekali.”

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Survey Indikator Prof Burhanuddin : Andi Sudirman-Fatma 63% dan Danny Pomanto-Azhar 17%, Pengamat : Sangat Sulit Terkejar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Mentan: Pemerintah Segel Beras Impor Ilegal di Sabang

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melakukan tindakan tegas terhadap masuknya 250 ton beras ilegal...

JMSI Wajo Gelar Diskusi Publik Bahas Ranperda Keterbukaan Informasi, Dorong Transparansi Menuju Wajo Terbuka

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kabupaten Wajo menggelar diskusi publik bertema “Peran Media Siber dalam...

Tim Voli PGRI Cabang Khusus Jawara di Pangkep

PEDOMANRAKYAT, PANGKEP – Tim bola voli PGRI Cabang Khusus tampil perkasa dan keluar sebagai juara pada kejuaraan dalam...

PMII Wajo Gelar Konfercab XV, Momentum Regenerasi dan Adu Gagasan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Wajo kembali melakukan regenerasi pengurus dengan menggelar Konferensi Cabang...