Frans Lading : Tidak Benar Pemda Tator Tak Dukung Toraja Carnaval

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKALE – Dua hal kerap menjadi sorotan pelaksanaan Toraja Carnaval di kawasan Wisata Religi Burake (WRB), selain pungutan karcis panitia, juga koordinasi ke pemerintah daerah tidak harmonis.

Toraja Carnaval sendiri digelar selama tiga hari, 19-21 Mei 2022, yang sebelumnya dibuka oleh Asisten Administrasi Pemprov Sulsel Dr. H.Tau Toto Tanaranggina, Kamis (19/05/2022). Asisten 1 Setda Tana Toraja Maraya Allosomba hadir mewakili Bupati Tana Toraja Theofilus Allorerung yang sedang dinas luar menghadiri Konvensi Nasional III Pendeta Gereja Toraja, Rabu (18/05/2022) digelar di Asrama Haji Sudiang, Makassar.

Frans Lading, SH, Wakil Ketua Panitia, Sabtu (21/05/2022) kepada para awak media mengungkapkan kegeramannya merespon nyinyir banyak orang terhadap pelaksanaan Toraja Carnaval di Burake, yang diprakarsai anggota DPRD Provinsi Sulsel, Fraksi Golkar, John Rende Mangontan (JRM).

Salah satunya pernyataan Staf Ahli Bupati Tana Toraja yang mengatakan panitia tidak ada koordinasi dengan pemda, begitu juga dengan retribusi karcis untuk masuk di event itu.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Sat Lantas Polres Tana Toraja Berlakukan Tilang Sistem Etle Handheld Mobile

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...