Dirjen Bina Bangda : Perpustakaan Daerah Harus Mampu Bertransformasi Ikuti Perkembangan Teknologi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Dirjen Bina Pembangunan Daerah Kemendagri Dr. Teguh Setyabudi, MPd mengajak pemerintah daerah dan seluruh masyarakat meningkatkan budaya gemar membaca untuk meningkatkan pembangunan literasi masyarakat.

“Sehingga kedepannya akan meningkatkan kualitas sumber daya manusia dan dapat berdaya saing,” pada acara pembukaan Talkshow “Transformasi Perpustakaan Menuju Ekosistem Digital”, Senin 23 Mei 2022.

Tentunya, tambah Teguh, hal tersebut juga perlu didukung dengan komitmen pemerintah daerah dalam menyelenggarakan urusan pemerintahan bidang perpustakaan, sehingga dapat mengatasi berbagai tantangan yang semakin kompleks di era digitalisasi ini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolres Toraja Utara Pantau Langsung Pelaksanaan PSU di TPS 3 Tikala

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...