Di Pomnas Padang, Sulsel Ikuti 12 Cabor, Atlet 200 Orang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

* Rabu Audiensi dengan Rektor Unhas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Sulawesi Selatan mengikuti 12 dari 14 cabang olahraga yang dipertandingkan dengan mengirim sedikitnya 200 atlet ke Pekan Olahraga Mahasiswa Nasional (POMNas) di Padang Sumatera Barat, 11 November 2022.

Dari ke-12 cabang olahraga ini sudah dibagi berdasarkan bapak angkat. Unhas sendiri menangani tiga cabang olahraga. Seleksi daerah akan dilaksanakan di UIN Alauddin pada tanggal 1 Juni 2022. Sedangkan di Unhas dilaksanakan 2 Juni 2022 sore.

Ketua Badan Pembina Olahraga Mahasiswa Indonesia (Bapomi) Sulawesi Selatan Prof. Dr. drg. A. Arsunan Arsin, M.Kes, Rabu (25/05/2022) petang melakukan audiensi dengan Rektor Unhas Prof. Dr. Ir. Jamaluddin Jompa, M.Sc di ruang kerjanya di Gedung Rektorat Unhas Kampus Tamalanrea.

Ketua Bapomi Sulsel bersama Sekretaris Bapomi Sulsel Ir. Syahrir Arief, MT, didampingi sejumlah wakil rektor perguruan tinggi negeri dan swasta di Makassar.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  BNNK Adakan Workshop, Gandeng Wartawan Berantas Narkoba

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Buka Resmi Parade Musik Gerejawi Tingkat Provinsi Kaltara, Gubernur Zainal: Sarana Memperkuat Kerukunan Umat Beragama

PEDOMANRAKYAT, TARAKAN - Ditandai penabuhan gong sebanyak 6 kali di atas panggung oleh Gubernur Provinsi Kalimantan Utara (Kaltara),...

Semarak HGN 2025 dan HUT PGRI ke-80, Wajo Hadirkan Upacara yang Menguatkan Martabat Pendidik

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Peringatan Hari Guru Nasional (HGN) 2025 yang dirangkaikan dengan Hari Ulang Tahun ke-80 Persatuan Guru...

Siswa SMAN 21 Makassar Ukir Prestasi Nasional

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Ahmad Ramadhan Akbar, siswa SMAN 21 Makassar, mencatatkan prestasi di tingkat nasional pada ajang Olimpiade...

Ketika Pakaian Adat Menjadi Bahasa Cinta: Hari Guru Penuh Haru di Makassar

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pagi di UPT SPF SDN Kompleks Mangkura Makassar, Selasa, 25/11/2025 iagi terasa berbeda. Udara masih...