Kepribadian Seorang Mukmin

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Jika direnungkan dengan baik, ajaran Alquran tentang sikap seorang mukmin dalam kehidupan sosial kemasyarakatan, adalah mereka yang memiliki rasa penghormatan yang tinggi terhadap nilai-nilai kemanusiaan. Di antara nilai kemanusiaan yang luar biasa adalah, tidak bersikap angkuh kepada orang lain, bahkan kepada mereka yang tidak memahami sesuatu pun, seorang mukmin akan mengucapkan kata “salam” untuknya.

Seorang mukmin sejati yang diberi kelebihan harta oleh Allah SWT, tidak serta merta menghabiskan hartanya untuk sesuatu yang kurang bermanfaat, tidak bersikap konsumtif, atau menumpuk kekayaan yang berdampak pada ketimpangan sosial di masyarakat.

Rasa kemanusiaan seorang mukmin juga dicerminkan dalam sikap menghormati hak hidup orang lain, menjaga kehormatan diri sendiri dan keluarga.

Bersaksi dengan kesaksian palsu merupakan tindakan tidak bertanggungjawab, karena dapat mencelakai orang lain. Demi menjaga harga diri, seorang mukmin senantiasa menghindari gosip yang mungkin kurang bermanfaat.

Mereka akan menekuni sesuatu yang bermanfaat untuk hari esok dengan banyak mengkaji dan mendalami ilmu pengetahuan, guna menemukan kebenaran hakiki yang bermanfaat bagi diri, keluarga, agama, masyarakat, nusa, dan bangsanya. Allah A’lam. Terinspirasi dari tulisan Allahummagfir lahu Prof Dr Nurchalis Madjid.***

Makassar, 30 Mei 2022

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pengurus DPP Ikatan Keluarga Besar Harian Pedoman Rakyat Dilantik
Berita sebelumnya
Berita selanjutnya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Hengky Rachmat Jaya Soetioso Nahkodai Sepeda Toa Makassar, Sinergikan Olahraga, Sejarah, dan Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Hengky Rachmat Jaya Soetioso resmi dipercaya memimpin Dewan Pimpinan Komunitas Sepeda Toa Makassar untuk masa...

Jalin Keakraban Anggota, Komunitas D2 Gelar Touring Motor ke Malino

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Komunitas D2 yang sebagian besar beranggotakan alumni SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar angkatan 1982 menggelar...

Godams Siap Menjadi Mitra Polri Berantas Kejahatan Jalanan

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Gabungan Ojek Roda Dua Medan Sekitarnya (Godams) sebagai bagian elemen masyarakat siap menjadi mitra Polri dalam...

Bazar Amal Jadi Panggung Inspirasi: Brigpol Ridha Sulap Momen Sosial Jadi Inspirasi Kemanusiaan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Suasana Bazar Amal Komunitas Fanatik Anak Muda Makassar (FAMM) pada Kamis (16/10/2025) mendadak pecah oleh...