DPRD Lutra Rapat Dengar Pendapat Soal Kecamatan Rampi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MASAMBA –

Komisi I DPRD Luwu Utara menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Aliansi Peduli Rampi Indonesia Luwu Utara (APRI LUTRA) di Gedung DPRD Lutra, terkait pembangunan infrastruktur dan pelayanan publik.

Jenderal Lapangan APRI LUTRA, Hesron Tomba, dalam RDP ini mengatakan, pembangunan infrastruktur dan pelayanan publik di bidang kesehatan dan pendidikan di Kecamatan Rampi, masih banyak yang perlu menjadi perhatian khusus pemerintah.

“Secara umum, di forum ini saya ingin menyampaikan bahwa pembangunan infrastruktur jalan dan pelayanan publik pada bidang kesehatan, serta pendidikan di Rampi belum memadai,” kata Hesron.

Hal senada dikemukakan Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Rongkong Indonesia (HMRI), Malik Fajar. Dia mengusulkan pembangunan infrastruktur jalan penghubung Masamba – Rampi yang masih sangat memprihatikan bisa segera diatasi.

“Pemerintah harus segera membangun infrastruktur jalan poros Masamba – Rampi agar akses jalan penghubung Ibukota Kabupaten Lutra dengan Kecamatan Rampi, bisa segera direalisasikan,” katanya.

Ditambahkan, saat ini Partai Nasdem secara swadaya membantu masyarakat Rampi membuka akses jalan penghubung poros Masamba – Rampi, Pemda Lutra tidak boleh diam dan berpangku tangan.

“Seharusnya Pemda Lutra segera mengalokasikan anggaran untuk menindaklanjuti atau meningkatkan kualitas jalan penghubung Masamba – Rampi,” katanya.

Sementara William Marthom dari Serikat Rakyat Miskin Demokratik (SRMD), mengkritisi sejumlah ketimpangan bidang kesehatan dan pendidikan di Kecamatan Rampi.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Prabowo-Gibran Menang 90 Persen di Toraja, KNPI Toraja Raya Harapkan Putra Daerah Masuk Kabinet

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sidang Perdana Kasus Skincare Bermerkuri di Makassar : Tiga Terdakwa Hadir di Persidangan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pengadilan Negeri Makassar kembali menggelar sidang perdana dalam perkara skincare yang mengandung merkuri dan bahan...

Pangdam XIV/Hasanuddin Tanam Pohon dan Tebar Bibit Ikan di Kodim 1430/Konut, Wujud Nyata Ketahanan Pangan

PEDOMANRAKYAT, KONAWE UTARA – Memasuki hari kedua kunjungan kerja di Sulawesi Tenggara, Pangdam XIV/Hasanuddin, Mayjen TNI Windiyatno, bersama...

Gubernur Sumut Bobby Nasution Bersama Wagub Gelar Safari Ramadan Perdana di Medan

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Gubernur Sumatera Utara (Sumut) Bobby Afif Nasution bersama Wakil Gubernur Sumut Surya menggelar Safari Ramadan...

Rektor UNM Prof. Karta Jayadi Minta Dikritik oleh Media

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Rektor Universitas Negeri Makassar (UNM), Prof. Karta Jayadi, mengundang para awak media di Kota...