DPRD Lutra Rapat Dengar Pendapat Soal Kecamatan Rampi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dikatakan, hingga saat ini, masih banyak hal yang perlu menjadi perhatian Pemda Lutra secara serius, baik pada bidang kesehatan maupun pada bidang pendidikan.

“Pada bidang kesehatan ada sejumlah problem yang mesti segera dicarikan solusi kongkrit. Misalnya, masalah sarana dan prasarana kesehatan di Kecamatan Rampi,” katanya.

Selain bangunan Puskesmas dan rumah dinas tenaga kesehatan yang mesti dibangun secara memadai, Puskesdes pada setiap desa juga perlu diprioritaskan. Termasuk tenaga kesehatan (Nakes) yang ditugaskan di wilayah Rampi.

Dia menyebut selain kekurangan sarana dan prasarana, warga di Kecamatan Rampi, juga terjadi pada bidang pendidikan.

“Jadi problem pada bidang kesehatan, secara umum sama dengan problem di bidang pendidikan. Pada bidang pendidikan kekurangan sarana dan prasarana juga hampir sama,” katanya.

Jumlah tenaga pendidik dan tenaga kesehatan (Nakes) di Rampi yang masih sangat kurang, perlu jadi perhatian khusus. Termasuk masih banyaknya tenaga pendidik dan nakes yang kurang bertanggungjawab menjalankan tupoksinya.

Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Pelajar Mahasiswa Rampi (PB IPMR), Ramon Dasinga Torau, minta Dinas Kesehatan Lutra segera menyediakan Rumah Tinggal Kesehatan (RTK) untuk masyarakat Rampi yang dirujuk ke rumah sakit di Masamba.

Merespons harapan APRI LUTRA, Sekretaris Komisi 1 DPRD Lutra, Sudirman Salomba, minta Kepala Dinas Pendidikan Lutra Jasrum dan Kepala Dinas Kesehatan Lutra Hj Marhani Katma, untuk menanggapi pernyataannya APRI LUTRA.

Kedua kepala dinas tersebut mengapresiasi masukan yang disampaikan APRI LUTRA dan akan menjadi perhatian di masa datang. (yus)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bangun Iman dan Ketaqwaan Jelang Pemilu, Polres Toraja Utara Gelar Binrohtal

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pastikan Pelayanan Masyarakat Aman, Kepala BPOM Taruna Ikrar Sidak Instalasi dan Pelayanan Farmasi di Puskesmas Cakung

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM), Prof. Dr. Taruna Ikrar, melakukan inspeksi mendadak (sidak)...

Soal Dugaan Paksaan Mengisi Surat Pengajuan Pindah Siswa, Kepala SMAN 1 Makassar Berikan Klarifikasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sebuah kabar mengenai dugaan paksaan dari pihak SMA Negeri 1 Makassar terhadap sejumlah wali murid...

Partai Golkar Kota Palopo Akan Selenggarakan Jalan Sehat Berhadiah Paket Umrah

PEDOMANRAKYAT, PALOPO - Partai Golkar tingkat Kota Palopo akan menyelenggarakan acara Jalan Sehat pada hari Sabtu, 10 Mei...

Sosialisasi Buku KIA 2024, Wujud Komitmen Bersama Tingkatkan Kesehatan Ibu dan Anak di Sulawesi Selatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Hampir tiga dari sepuluh ibu hamil di Indonesia menderita anemia. Seperlima lainnya menghadapi risiko Kurang...