Dandim 1424 Sinjai Buka Kejuaraan Bulutangkis Lamatti Cup 2

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sementara itu, Dandim 1424 Sinjai Letkol Inf Sumardi menyampaikan, kejuaraan ini dapat menjadi ajang silaturahmi antar para pecinta olahraga bulutangkis khususnya di Kabupaten Sinjai dan untuk mencari bibit atlet dalam rangka menghadapi Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) tahun 2022 mendatang.

“Semoga kejuaraan bulutangkis ini diberikan kelancaran dan kemudahan dan kepada para peserta untuk menjadikan momen ini sebagai wadah mengasah kemampuan, mental, dan menjunjung tinggi nilai-nilai sportifitas,” tuturnya.

Acara pembukaan turnamen ini turut dihadiri oleh Kepala Dispora Sinjai Hasir Ahmad, Danramil Sinjai Utara Kapten Inf Hoer Apandi, Pembina Klub Bulutangkis Lamatti Cup Drs. Yusuf Ahmad dan para peserta. (AaN)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati ASA Hadiri Ijtima’ Umat Islam se-Kabupaten Sinjai

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Raih Keberkahan di Bulan Ramadan, Polwan Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Mengajar Mengaji Bagi Anak-anak di TPA Alif

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka meraih keberkahan di bulan suci Ramadan, Polisi Wanita (Polwan) Polres Pelabuhan Makassar menggelar...

Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar Aktif Pantau Pertumbuhan Bibit Cabai dan Terong yang Disemai di Polibag

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam upaya memperkuat ketahanan pangan di wilayah perkotaan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar aktif memantau pertumbuhan...

Jaga Kamtibmas Selama Ramadan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar di Pulau Barrang Lompo Terus Tingkatkan Patroli

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) selama bulan suci Ramadan 1446 H / 2025 M,...

Majelis Syuhada, Pejuang Subuh Berkeliling ke Masjid-masjid

PEDOMANRAKYAT, PAREPARE - Akhir-akhir ini salah satu komunitas jamaah yang mendapat simpati dan perhatian umat Islam dan masyarakat...