Ada Kampung Pancasila Di Desa Cendana Putih Luwu Utara

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MASAMBA – Desa Cendana Putih, Kecamatan Mappedeceng, Kabupaten Luwu Utara, Sulawesi Selatan, memiliki sebuah kampong bernama Kampung Pancasila.

Camat Mappedeceng, Nuranifah, kepada media ini via WhatsApp, Minggu (25/9/2022), mengatakan, baru ada satu Kampung Pancasila di Kabupaten Luwu Utara. Itu ada di Desa Cendana Putih Kecamatan Mappedeceng.

Dengan adanya Kampung Pancasila tersebut, kata Nurafinah, warga sekitar diharapkan dapat menjalankan nilai-nilai Pancasila secara keseluruhan. Seperti gotong-royong dan toleransi harus tetap dipertahankan di lingkungan setempat.

Nuranifah juga mengaku, siap membantu dalam memberikan pemahaman kepada masyarakat terkhusus generasi muda, tentang nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila.

“Alhamdulillah, Desa Cendana Putih, Kecamatan Mappedeceng sudah mengaplikasikan kehidupan dengan berlandaskan Pancasila,” kata mantan Sekcam Masamba dan juga mantan Kabid Fakir Miskin di Dinas Sosial Luwu Utara.

Camat Nuranifah menjelaskan bahwa, Kampung Pancasila semestinya harus ada di semua kecamatan di Luwu Utara, untuk membumikan Pancasila kepada semua lapisan masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Hari Bhayangkara Ke-77, Polsek Manggala Terima Surprise dari Koramil 1408-10/Panakkukang - Manggala

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...