Fitriani Bakri Pimpin Bawaslu Pinrang

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Andi Fitriani Bakri akhirnya terpilih sebagai Ketua Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Pinrang, setelah melalui Rapat Pleno Komisioner Bawaslu di Sekretariat Bawaslu Pinrang, Jalan Gatot Subroto, Selasa (27/09/2022).

Rapat pleno yang dihadiri Komisioner Bawaslu Pinrang, masing-masing Ketua Bawaslu Pinrang sekaligus Kordiv Penanganan Pelanggaran dan Penyelesaian Sengketa, Ruslan, Kordiv Hukum, Pencegahan, Partisipasi dan Humas, Ripah Wardana dan A Fitriani Bakri, Kordiv SDM, Organisasi, Pendidikan, Pelatihan dan Data Informasi akhirnya memutuskan Fitriani untuk menjadi ketua penyelenggara pengawasan Pemilu di Pinrang.

Pergeseran posisi Ketua Bawaslu Pinrang, dari Ruslan ke Fitriani, tidak lain merupakan re-organisasi di tubuh Bawaslu Pinrang. Meskipun terjadi pergeseran posisi ketua, namun ketiga komisioner ini tetap menjabat sebagai Koordinator di masing-masing divisinya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dandim 1408/Makassar, Ajak Masyarakat Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif Menuju Pilkada Serentak 2024

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dari Pospam Hingga Vicon Nasional, Pangdam XIV/Hasanuddin Hadir Jaga Rasa Aman Warga Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko tampil sebagai sosok sentral dalam penguatan pengamanan malam pergantian...

Merancang Kembali Kurikulum Literasi Digital Indonesia Berstandar Etik Lokal

Penulis: Dr. Zulkarnain Hamson, S.Sos., M.Si. (Dosen Ilmu Komunikasi di Kota Makassar) Kurangnya pendidikan literasi digital dan etika berinternet...

Dandim 1408/Makassar Kawal Stabilitas Kamtibmas Jelang Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dandim 1408/Makassar Letkol Kav Ino Dwi Setyo Darmawan, SE., M.Han. menunjukkan peran aktif dan kepemimpinan...

Tempe Catat Pernikahan Tertinggi di Wajo Sepanjang 2025, Capai 446 Pasangan Muslim

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Wajo mencatat jumlah penduduk Wajo pada tahun 2024 mencapai sekitar...