Pemkab Pinrang Santuni Keluarga Korban Kekerasan KKB di Papua Barat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Fakhrullah menyebutkan, Bupati Pinrang, Irwan Hamid juga turut prihatin dan menyampaikan belasungkawa yang mendalam atas meninggalnya 2 warga Patampanua itu saat aksi membabi buta yang dilakukan KKB di lokasi Proyek Trans Papua di Bintuni, Papua Barat.

Selain ucapan belasungkawa, kata Fakhrullah, Bupati juga memberikan santunan kepada keluarga korban. Fakhrullah menyebutkan, saat mendapat kabar duka ini, Bupati langsung memerintahkan pihak terkait untuk turut mendampingi keluarga korban, baik saat proses pengembalian jenazah kepada keluarga yang ditinggal di kampung halamannya maupun saat dikebumikan.

Kehadiran Fakhrullah pada proses pengembalian jenazah ini, juga didampingi Komandan Kodim 1404 Pinrang, Letkol (Inf) Aris Barunawan, Camat Patampanua, Ashar Asnuddin, beserta unsur Forkopimca Patampanua.

Sekedar diketahui, sebanyak 13 orang warga sipil yang menjadi korban kekerasan yang dilakukan KKB di Papua Barat, dan menyebabkan beberapa diantaranya meninggal dunia. Para korban ini merupakan pekerja di proyek perintisan Jalan Trans Papua Barat Bintuni – Maybart, Kabupaten Teluk Bintuni, Provinsi Papua Barat. (Bush)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Meningkat Corona di Bumi Lakipadada, Polsek Koramil Edukasi Masyarakat Pakai Masker

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Di Usia 78, Hermawan Kartajaya Rayakan Ulang Tahun dengan Spirit Kebinekaan: “Chinese-Indonesian for Nusantara”

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Di sebuah ruangan yang dipenuhi tawa hangat, tepuk tangan, dan perjumpaan lintas generasi, Hermawan Kartajaya—Dewan...

Piala Dunia U-17 Delapan Tim ke Semifinal

PEDOMANRAKYAT, QATAR - Hingga pukul 02.00 Wita Rabu (19/11/2025) dini hari tadi, sudah delapan tim yang memastikan diri...

Prof. Dr. Abdullah Thalib, S.Ag, M.Ag,: Dakwah Gerakkan Transformasi Sosial

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Peran dakwah adalah menggerakkan transformasi sosial dan komunikasi hikmah demi perubahan masyarakat. Dakwah pun menghadirkan...

TGR 27 Juta Ex BUMDes Kasuratan, Pegiat Anti Korupsi Minahasa Minta Audit Menyeluruh Masa Kepemimpinan Dolly Nangley

PEDOMANRAKYAT, TONDANO - Laporan Kejaksaan terkait dugaan penyelewengan dana BUMDes Kasuratan Tahun Anggaran (TA) 2018 sampai 2022 telah...