Pengelolaan Kearsipan OPD dan Kecamatan di Sidrap Ikut Sosialisasi Aplikasi Srikandi

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SIDRAP – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Sidenreng Rappang bersama Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi Sulawesi Selatan, melaksanakan Bimbingan Teknis Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi (Srikandi), Senin, 12 Desember 2022.

Kegiatan dilaksanakan di Aula Kompleks SKPD Sidrap, diikuti pengelola kearsipan tiap Instansi dan Kecamatan se-Kabupaten Sidrap.

Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Sidrap Wahida Alwi saat membuka bimtek menyampaikan terima kasih kepada Pemprov Sulsel atas bantuan dan kerja sama dalam pelaksanaan bimtek aplikasi tersebut.

Lanjut Wahida Alwi memaparkan, tahun 2023 direncanakan penyelenggaraan kearsipan sudah live (berbasis online).

“Tujuan aplikasi ini jangka panjang, Kita mau Kabupaten Sidrap tertib arsip. Semoga kegiatan bimtek aplikasi Srikandi dapat dipahami dan diikuti dengan baik oleh para peserta,” harap Wahida.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Gelar Rapat Evaluasi Ketersediaan Minyak Goreng, Polri dan Kemenperin Sepakat Bentuk Satgas Gabungan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kondisinya Sudah Memprihatinkan, Warga Blokade Jembatan Bila, Satu Kecamatan Terancam Terisolasi

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Sejumlah warga di sekitar jembatan Bila Kecamatan Batulappa memblokade jembatan tersebut agar tidak dilintasi warga....

Tunjukkan Pelayanan Prima, Satpolairud Polres Pelabuhan Makassar Rutin Lakukan Patroli Dialogis di Pelabuhan Paotere

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Wujud nyata pelayanan prima terus ditunjukkan oleh Satuan Polisi Perairan dan Udara (Satpolairud) Polres Pelabuhan...

Mengapa Lansia Lebih Mudah Terkena Infeksi Jamur ?

Oleh Assoc. Prof. dr. Alwi Mappiasse, SpDVE, PhD. (KaDep. DVE Fakultas Kedokteran Unibos, Ketua Indonesia Health Observe Sulsel) SAAT...

Cegah Bencana, PLN Sinjai Tebang Pohon Rawan Tumbang

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Dalam rangka meningkatkan keandalan pasokan listrik dan meminimalkan potensi bahaya akibat cuaca ekstrem, Satuan Tugas...