Pemkab Hadiri Lauching Pencanangan Zona Integritas Kodim 1424 Sinjai

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Bupati Sinjai Andi Seto Asapa (ASA) yang diwakili oleh Staf Ahli Bupati Bidang Hukum, Politik dan Pemerintahan Andi Hariyani Rasyid menyaksikan pencanangan pembangunan Zona Integritas (ZI)/Wilayah Tertib Reformasi Birokrasi (WTRB) di jajaran Kodim 1424 Sinjai.

Pencanangan ini digelar secara virtual dipimpin oleh Komandan Korem 141/Toddopuli Brigjen Budi Suharto yang disaksikan pula oleh para Forkopimda Sinjai di Markas Kodim 1424 Sinjai, Kamis (16/02/2023).

Dandim 1424 Sinjai Letkol Inf Sumardi mengatakan, dengan digelarnya kegiatan penandatanganan pakta integritas pencanangan pembangunan ZI merupakan bentuk komitmen Kodim 1424 Sinjai dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Perlancar Mobilitas Antar Provinsi, Perintisan Jalan Penghubung Dermaga ASDP Mulai Dikerjakan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Penyelamat 2 Bocah yang Disekap, Kini Dimutasi ke Polres Bulukumba

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dia adalah AKBP Restu Wijayanto, SIK, Kapolres Pelabuhan Makassar, lulusan Akademi Kepolisian (AKPOL) 2004, kini...

Bantuan 30 Mushaf Al-Quran untuk Masjid Wal-Ashry

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Bertempat di Masjid Wal-Ashry, Ir. H. Irwan dari Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) menyerahkan bantuan...

Disdagkop UKMP Lutim Gelar Operasi Pasar di Lokasi Safari Ramadhan Tomoni Timur

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Dinas Koperasi, Perdagangan, dan UKM (Disdagkop UKMP) Kabupaten Luwu Timur (Lutim) menggelar Operasi Pasar...

RAT Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur: Transparansi dan Solusi Bagi Petani

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Rapat Akhir Tahun (RAT) Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur Semester II 2024 bukan...