Proyek Pasar Tematik Tongkaina, Diduga Ada Indikasi Korupsi Terstruktur

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MANADO – Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kota Manado Tahun 2022 mendapat proyek pembangunan Pasar Tematik di Kelurahan Tongkaina, Kecamatan Bunaken, Kota Manado, Provinsi Sulawesi Utara (Sulut). Namun sangat disayangkan proyek tersebut diduga ada indikasi korupsi yang terstruktur dari pejabat daerah, dinas terkait, PPK dan kontraktor.

Proyek tersebut berasal dari dana DAK Kementerian Perdagangan sebesar Rp 75 miliar dan dikerjakan bulan Mei 2022 oleh Dinas Perindag Manado.

Ada sejumlah kejanggalan waktu awak media ke lokasi proyek karena tidak adanya papan proyek atau sengaja disimpan. Dan proyek belum selesai masih terus dikerjakan hingga tahun 2023. Sedangkan proyek tersebut anggaran 2022.

Berita yang beredar dan juga pernyataan Kadis Perindag Kota Manado Hendrik Waroka waktu lalu, dana pembangunan Pasar Tematik sebesar Rp 75 miliar perlu dipertanyakan. Pasalnya dana tersebut di rubah menjadi Rp 71 miliar hingga ada indikasi korupsi atau permainan daerah.

Hendrik Waroka waktu dikonfirmasi jurnalis pedomanrakyat.co.id via whatsapp tidak memberikan informasi yang jelas dan transparan.

Baca juga :  Bupati Pinrang Dukung Kesuksesan Kejurnas Bertabur Crosser Profesional di Bumi Lasinrang

1 KOMENTAR

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dua Pelaku Pencabulan Ditangkap Polsek Sanggalangi Toraja Utara

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA,-Jajaran Polsek Sanggalangi yang dibackup oleh Tim Resmob Satuan Reserse Kriminal Polres Toraja Utara Polda berhasil...

Sekda Gowa Andi Azis Peter, S.H.,M.H.: Warga Tak Mampu, Gratis Terapi di Praktik Mandiri Amalia Physio

PEDOMANRAKYAT, SUNGGUMINASA -- Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Gowa Andi Azis Peter, S.H.,M.H. mengatakan, Praktik Mandiri Amalia Physio ini...

SMAN 2 Makassar Sukses Gelar SECON In Time Season 16, Buktikan Minat Bahasa Inggris Siswa se-Provinsi Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - SMAN 2 Makassar kembali menunjukkan kiprahnya dalam pengembangan kemampuan bahasa Inggris dengan menyelenggarakan Smada English...

Revisi Tata Tertib DPR, Agustinus Bangun : Bertentangan Konstitusi, Melanggar UU dan Mengancam Independensi Lembaga Negara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) resmi mengesahkan revisi Peraturan DPR Nomor 1 Tahun 2020 tentang Tata...