Kasdam XIV/Hsn Terima Audiensi Kaskogabwilhan II

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kasdam XIV/Hasanuddin Brigjen TNI Dany Budiyanto, mewakili Pangdam XIV/Hasanuddin menerima audiensi Kepala Staf Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Kogabwilhan) II Mayjen TNI Ahmad Rizal Rhamdani, S.Sos, SH, M.Han, didampingi Asintel Kaskogabwilhan II Brigjen TNI Muhammad Ali, SH bertempat di ruang tamu Kasdam, Kota Makassar, Rabu (08/03/2023).

Saat berada di Ruang Tamu Kasdam, Mayjen TNI Ahmad Rizal menyampaikan ucapan terima kasih kepada Kasdam XIV/Hasanuddin beserta staf atas penyambutan dan sudah berkenan menerima kedatangannya bersama rombongan di tengah kesibukannya dalam melaksanakan tugas.

Lebih lanjut Kepala Staf Kogabwilhan II memperkenalkan diri bersama rombongan dan menyampaikan maksud kedatangannya adalah selain untuk bersilaturahmi juga saling berkoordinasi dan memberi masukan terkait program-program Prioritas Bidang Intelijen serta mengantisipasi kemungkinan ancaman yang timbul di wilayah menghadapi Pemilu 2024, yang memerlukan sinergitas bersama.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  DPW PROGIB Sumut Gelar Tasyakuran dan Buka Puasa Bersama, Rayakan Kepemimpinan Baru Demi Rakyat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Estafet Keteduhan: Dari Doa di Karebosi hingga Lorong-Lorong Kunjung Mae

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dentuman kembang api yang biasanya menandai pergantian tahun di Kota Daeng absen pada malam 31...

Malam Pergantian Tahun, Kapolres Pelabuhan Makassar Patroli Dialogis di Pemukiman Padat Penduduk

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti turun langsung melakukan patroli dialogis pada malam pergantian Tahun...

Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Aman di Malam Pergantian Tahun, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Edukasi Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif pada malam perayaan Tahun Baru 2026,...

Sambut Malam Pergantian Tahun, Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Dzikir dan Doa Bersama

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menyambut malam pergantian Tahun Baru 2025–2026, Polres Pelabuhan Makassar menggelar kegiatan Dzikir dan Doa Bersama...