Hadiri Buka Puasa Bersama dan Silaturahmi DPC PKB Makassar, Sadap : Pilih yang Bisa Mewakili Masyarakat Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Syarifuddin Daeng Punna atau yang lebih akrab di sapa Sadap menghadiri kegiatan buka puasa bersama dan silaturahmi yang digelar oleh Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kota Makassar, Jl Letjen Hertasning, Rabu (19/04/2023) sekira pukul 18.00 Wita.

Calon Anggota DPR-RI dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Syarifuddin Daeng Punna mengatakan, beberapa partai yang meminta dirinya untuk bergabung, namun PKB lah yang menjadi tambatan hatinya.

“Hal tersebut karena PKB ini merupakan partai yang visioner, logo PKB yang baru juga telah terdapat lebah didalamnya. Karena lebah tersebut mengeluarkan madu yang manis, namun jangan coba diganggu karena pasti akan disengatnya,” katanya.

Sadap menambahkan, begitu pula PKB ini suka memberikan yang manis-manis (baik, red) kepada masyarakat, tapi jangan coba mengganggunya karena anggota PKB akan berkerumun dan siap-siap menyengat lawannya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Panitia HPN PWI Sulsel Audiensi Pangdam XIV Hasanuddin

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...