Catat, Tanggal 10 Hingga 23 Juli 2023 Bakal Digelar Operasi Patuh, Lengkapi Surat Kendaraan Anda

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR– Kepolisian Republik Indonesia (Polri) bakal menggelar operasi serentak dengan sandi Operasi Patuh 2023.

Demikian juga dengan jajaran Polda Sulsel telah mempersiapkan diri dalam pelaksanaan operasi yang rencana akan dilaksanakan tanggal 10 hingga 23 Juli 2023.

Hal tersebut dibenarkan oleh Dirlantas Polda Sulsel, Komisaris Besar Polisi Faizal SIK, MH, saat dikonfirmasi, Selasa (04/07/2023).

“InsyaAllah kita akan melaksanakan operasi serentak ini. Namun sebelumnya personil yang akan ditugaskan dalam Operasi Patuh 2023 akan dipersiapkan dengan menggelar kegiatan pra operasi,” ucap Kombes Faizal.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Rektor Dr. Hidayat Marmin : Universitas Pepabri Makassar Optimis Capai Target 500 Mahasiswa Baru

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...