Ini Hasil Operasi Patuh 2023 Polres Pelabuhan Makassar di Hari ke Delapan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Di hari kedelapan, petugas gabungan Operasi Patuh 2023 dari Polres Pelabuhan Makassar kembali menggelar operasi di jalan protokol Kota Makassar. Dalam operasi ini petugas masih mendapati banyak pengendara yang melanggar.

“Pengendara yang melanggar seperti tidak menggunakan helm SNI dan sabuk pengaman tidak dikenai sanksi tilang namun hanya diberikan teguran dan imbauan,” ucap Kasi Humas Iptu Hasrul.

“Operasi Patuh 2023 diutamakan dengan dilakukan preemtif. Kegiatan preemtif yang dimaksud berupa sosialisasi keselamatan berlalu lintas dan pembagian brosur dan stiker,” tambahnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Hadiri Maulid di Mesjid Darut Taqwa, Ketua DPRD Makassar Berikan Bantuan AC

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Empat Personil Angkatan 2003 Bharaduta Polres Soppeng Naik Pangkat Istimewa

PEDOMAN RAKYAT,SOPPENG – Kapolres Soppeng AKBP Aditya Pradana S,IK M,IK memimpin upacara Korp Raport (laporan kenaikan pangkat )...

Estafet Keteduhan: Dari Doa di Karebosi hingga Lorong-Lorong Kunjung Mae

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dentuman kembang api yang biasanya menandai pergantian tahun di Kota Daeng absen pada malam 31...

Malam Pergantian Tahun, Kapolres Pelabuhan Makassar Patroli Dialogis di Pemukiman Padat Penduduk

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti turun langsung melakukan patroli dialogis pada malam pergantian Tahun...

Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Aman di Malam Pergantian Tahun, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Edukasi Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif pada malam perayaan Tahun Baru 2026,...