Implementasikan Perintah Harian Kasad, Pangdam XIV/Hsn Salurkan Sejumlah Bantuan ke Panti Asuhan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Wujud jalinan kasih, mewakili Pangdam, Asisten Operasional (Asops) Kasdam XIV/Hasanuddin Kolonel Inf Josep D.D. Surbakti, SE menggelar Minggu Berkah, bertempat di Panti Asuhan Titipan Kasih, Kota Makassar, Minggu (23/07/2023).

Kegiatan Minggu Berkah ini merupakan salah satu kegiatan rutin Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr (Han) selain Jumat Berkah, dalam mengimplementasikan perintah Harian Kasad, dengan menyalurkan sejumlah bantuan kepada anak-anak panti, sehingga dapat memberikan kebahagiaan di hari yang istimewa bagi umat nasrani tersebut.

Kedatangan Kolonel Josep, didampingi oleh Kabekangdam XIV/Hasanuddin Kolonel Cba Trijoko Sulistio, SE beserta Waasops Kasdam XIV/Hasanuddin disambut ceria oleh anak-anak panti.

Dalam suasana yang penuh canda tawa, keriangan para anak panti semakin terasa ketika rombongan menyempatkan bercanda gurau dan bermain bersama anak panti.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jelang Masuknya Kapal Pelni, Bupati Halut Piet Hein Babua Bersama Pimpinan Forkopimda Monitoring Pelabuhan UPP Kelas I Tobelo

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Diduga Mafia BBM Bersubsidi Jenis Solar Masih Merajalela di Belawan

PEDOMANRAKYAT, BELAWAN - Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi jenis solar yang sah, diduga kuat dipasarkan beberapa pekerja SPBU...

Tempat Hiburan Malam Studio 21 Kembali Beroperasi, Ketua DPP KOMPI B Desak Kapolri Perintahkan Polda Sumut Tindak Tegas

PEDOMANRAKYAT, PEMATANGSIANTAR - Polemik seputar tempat hiburan malam Studio 21 kembali mencuat setelah lokasi tersebut kembali beroperasi bebas,...

Dirotasi ke Polres Palopo, Kompol Jhon Paerunan Kabag Ops Polres Palopo bersama AKP Idul Kasubagdalops Bagops

PEDOMANRAKYAT, LUWU RAYA - Kepolisian Resor Luwu, Sulawesi Selatan upacara pelantikan dan serahterima jabatan sejumlah pejabat utama dan...

BAP Kasus Dugaan Penipuan Kepala SMKN 1 Dolok Masihul Resmi Dikirim ke Kejaksaan

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Penanganan kasus dugaan penipuan dan penggelapan yang melibatkan Kepala SMKN 1 Dolok Masihul, Misrayani SPd...