Toko BD Motor Manado Diduga Rugikan Konsumen, Pusung : Akan Kita Telusuri

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Untung saya perhatikan, jadi saya waszwas di jalan, takut pecah mendadak. Pada minggu yang lalu saya komplain ke pemilik toko dan pemilik toko berjanji akan mengganti yang baru pada Senin 15 Juli 2023, tapi tak kunjung digantikan. Kemudian pada Jumat 21 Juli 2023 kembali saya pertanyakan ke pemilik toko dan pemilik toko menyampaikan supplier akan mengganti ban tersebut pada besoknya Sabtu 22 Juli 2023, namun sampai saat ini belum juga digantikan,” ungkap Darwin.

Maikel Pusung selaku Humas LPK-RI Sulut menyampaikan akan menindaklanjuti aduan tersebut karena bukan hanya merugikan konsumen namun membahayakan konsumen.

“Ini bukan hanya merugikan konsumen namun bisa membahayakan konsumen, sesuai UU No.8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen yang berasaskan manfaat, keadilan, keseimbangan, keamanan dan keselamatan. Oleh karena itu akan kita cek dan proses sesuai aturan yang ada,” tutup Pusung kepada wartawan. (dn)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polsek Ujung Tanah Tingkatkan Patroli Malam, Wujudkan Kamtibmas Kondusif Pilkada Serentak

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...