DPRD Pinrang Gelar Paripurna Soal KUPA dan PPAS

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Sidang Paripurna DPRD Pinrang yang berlangsung di Gedung DPRD Pinrang, Senin (14/8), kembali digelar dalam rangka Penandatanganan Nota Kesepakatan Pemerinrah Kabupaten Pinrang terkait Rancangan Kebijakan Umum Perubahan Anggaran (KUPA) dan Perubahan Prioritas dan Plafon Anggaran Sementara (PPAS) Tahun Anggaran 2023.

Sidang Paripurna DPRD dipimpin langsung Ketua DPRD Pinrang, Muhtadin yang juga dihadiri langsung Bupati Pinrang, Irwan Hamid beserta Wabup Alimin dan unsur Forkopimda.

Dalam sambutannya, Bupati Irwan menyampaikan apresiasi atas peran segenap Anggota DPRD Pinrang dalam pembahasan KUPA dan PPAS Pemkab Pinrang Tahun Anggaran 2023 ini.

“Dengan disepakatinya KUPA dan PPAS Perubahan Anggaran 2023 ini, selanjutnya akan dilanjutkan dengan pembahasan APBD Perubahan Tahun 2023 antara pihak eksekutif dan legislatif dalam rapat Badan Anggaran,” ujar Bupati.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ali Suryaji, Caleg Hanura, Teken Deklarasi Pemilu Damai 2024 di Kabupaten Enrekang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Estafet Keteduhan: Dari Doa di Karebosi hingga Lorong-Lorong Kunjung Mae

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dentuman kembang api yang biasanya menandai pergantian tahun di Kota Daeng absen pada malam 31...

Malam Pergantian Tahun, Kapolres Pelabuhan Makassar Patroli Dialogis di Pemukiman Padat Penduduk

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Rise Sandiyantanti turun langsung melakukan patroli dialogis pada malam pergantian Tahun...

Ciptakan Situasi Kamtibmas yang Aman di Malam Pergantian Tahun, Satbinmas Polres Pelabuhan Makassar Edukasi Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif pada malam perayaan Tahun Baru 2026,...

Sambut Malam Pergantian Tahun, Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Dzikir dan Doa Bersama

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menyambut malam pergantian Tahun Baru 2025–2026, Polres Pelabuhan Makassar menggelar kegiatan Dzikir dan Doa Bersama...